SABMiller

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
SABMiller
Industriminuman
Didirikan1895
Kantor
pusat
Britania Raya
Wilayah operasi
Seluruh dunia
PendapatanUS$ 22,311 milyar (2014)[1]
US$ 4,242 milyar (2014)[1]
US$ 3,650 milyar (2014)[1]
Anak
usaha
Bavaria Brewery
Foster's Group
Kompania Piwowarska
Miller Brewing Company
South African Breweries
Peroni Brewery
Pilsner Urquell Brewery
Situs webwww.sabmiller.com

SABMiller adalah sebuah perusahaan asal Britania Raya yang bergerak di sektor barang konsumsi.[2] Fokus utama SABMiller adalah industri minuman.[2] Pada tahun 2014, SABMiller mendapatkan penjualan sebesar AS$17,5 miliar dengan total keuntungan AS$3,4 miliar.[2]

Pada tahun yang sama, SABMiller menempati peringkat ke-213 dalam daftar Global 2000, sebuah daftar perusahaan terbesar di dunia yang diperingkat oleh majalah bisnis Forbes, dengan total nilai pasar (market value) AS$80,1 miliar dan total aset sebesar AS$53,7 miliar.[2]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ a b c "Preliminary Results 2014" (PDF). SABMiller. Diakses tanggal 21 March 2015. 
  2. ^ a b c d http://www.forbes.com/companies/sabmiller/

Lihat pula[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]