Rostislav Plyatt

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Rostislav Plyatt
Berkas:Rostislav Plyatt.jpg
LahirRostislav Ivanovich Plyat
(1908-12-13)13 Desember 1908
Rostov-on-Don, Oblast Don Host, Kekaisaran Rusia
Meninggal30 Juni 1989(1989-06-30) (umur 80)
Moskwa, Uni Soviet
PekerjaanPemeran
Tahun aktif1927-1989
PenghormatanSeniman Rakyat USSR (1961)
Pahlawan Buruh Sosialis (1989)

Rostislav Yanovich Plyatt (bahasa Rusia: Ростислав Янович Плятт; 13 Desember [K.J.: 30 November] 1908 — 30 Juni 1989) adalah seorang pemeran Soviet dan Rusia. Ia diangkat menjadi Seniman Rakyat USSR pada 1961[1] dan dianugerahi Penghargaan Negara USSR pada 1982.

Referensi[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]