Rajat Bedi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Rajat Bedi
Bedi pada Bin Bulaye Baraati Bash
LahirRajat Narendra Bedi
India
Tempat tinggalVancouver, Kolombia Britania, Kanada[1]
Nama lainRaj Singh Bedi
PekerjaanAktor film
Produser televisi
Tahun aktif1994-sekarang
KerabatManek Bedi (saudara) Ila Bedi Dutta (saudara)

Rajat Bedi (lahir Rajat Narendra Bedi) adalah aktor film, produser televisi, pengusaha dan pemeran pengganti asal India yang dominannya muncul pada film Bollywood.[2] Dikenal atas perannya sebagai Raj Saxena dalam film Koi... Mil Gaya (2003), Bedi telah berkarya di lebih dari 40 film, meliputi Rakht (2004), Khamoshh... Khauff Ki Raat (2005) dan Rocky - The Rebel (2006).[3]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Piyali, Dasgupta (27 July 2014). "Koi Mil Gaya actor Rajat Bedi to make cine comeback". The Times Group. The Times of India. Diakses tanggal 21 March 2016. 
  2. ^ "Baddie cool". The Hindu. Chennai, India. 26 July 2004. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2004-09-30. Diakses tanggal 11 November 2010. 
  3. ^ Neha, Maheshwari (6 October 2015). "Rajat Bedi: Life always felt incomplete being away from the film industry". The Times Group. The Times of India. Diakses tanggal 21 March 2016. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]