RTHK
Radio Television Hong Kong (RTHK; Hanzi: 香港電台) adalah sebuah layanan penyiaran masyarakat Hong Kong. Layanan tersebut sekarang mengoperasikan tujuh saluran radio dan tiga saluran televisi, dan memproduksi program-program pendidikan, hiburan dan urusan publik yang juga disiarkan pada saluran-saluran televisi komersial.
Pranala luar[sunting | sunting sumber]
- Situs Web Resmi (Inggris) (Tionghoa)
- ETV

Wikimedia Commons memiliki media mengenai Radio Television Hong Kong.