Pemilihan umum Wali Kota Padang 2024
![]() 27 November 2024 | |||
Kandidat | |||
| |||
Peta persebaran suara
![]() Letak Kota Padang di Provinsi Sumatera Barat | |||
| |||
Pemilihan umum Wali Kota Padang 2024 (selanjutnya disebut Pilkada Kota Padang 2024) dilaksanakan pada 27 November 2024 untuk memilih Wali Kota Padang periode 2024-2029.[1]
Pemilihan Wali Kota (Pilwalkot) Padang tahun tersebut akan diselenggarakan setelah Pemilihan umum Presiden Indonesia 2024 (Pilpres) dan Pemilihan umum legislatif Indonesia 2024 (Pileg), bersamaan dengan seluruh Provinsi dan Kabupaten/Kota seluruh Indonesia.
Wali Kota petahana Hendri Septa dapat kembali mencalonkan diri dalam Pilwalkot Padang 2024.
Bakal Calon[sunting | sunting sumber]
Potensial[sunting | sunting sumber]
- Hendri Septa, Wali Kota Padang[2]
- Rahmat Saleh, Anggota DPRD Sumatera Barat[3]
- Fadly Amran, Wali Kota Padang Panjang[4][5]
- Erman Safar, Wali Kota Bukittinggi[5][6]
- Syafrial Kani, Ketua DPRD Kota Padang[5]
- Adib Alfikri, Kepala DPM&PTSP Prov Sumbar[7]
- Mastilizal Aye, Anggota DPRD Kota Padang[7]
- Nanda Satria, Ketua DPD KNPI Sumatera Barat[5]
- Ekos Albar, Wakil Walikota Padang
Referensi[sunting | sunting sumber]
- ^ Catat! Pemilu 2024 Digelar 14 Februari, Pilkada 27 November. CNBCIndonesia.com. Diakses 1 Juni 2022
- ^ Media, Kompas Cyber (2023-03-06). "Klaim Didukung Rakyat, Wali Kota Padang Hendri Septa Maju Pilkada 2024". KOMPAS.com. Diakses tanggal 2023-11-21.
- ^ "Ini Kata Rahmat Saleh saat Namanya Masuk Bursa Bakal Calon Walikota PKS Di Pilkada Kota Padang 2024". BentengSumbar.com. Diakses tanggal 2023-11-21.
- ^ "Antara Fadly, Audy dan Pilkada Padang 2024". Forum Sumbar. 2023-10-24. Diakses tanggal 2023-11-21.
- ^ a b c d "Bursa Balon Wako Padang 2024: Ada Nama Fadly Amran, Erman Safar, Syafrial Kani hingga Nanda Gaban". Tribunpadang.com. Diakses tanggal 2023-11-21.
- ^ "JPNN.com Sumbar". https://sumbar.jpnn.com. Diakses tanggal 2023-11-21. Hapus pranala luar di parameter
|website=
(bantuan) - ^ a b Redaksi (2022-11-30). "Adib Alfikri Ungguli Polling Wako Padang: Mastilizal Aye dan Hendri Septa Masih Tertinggal". Politik & Hukum. Diakses tanggal 2023-11-21.