Nova Soraya

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Nova Soraya
LahirNova Soraya Lalwani
16 November 1978 (umur 45)
Bandung, Jawa Barat, Indonesia
Pekerjaan
Tahun aktif2001—sekarang
Suami/istri
(m. 2002)
Anak1
Penghargaanlihat daftar

Nova Soraya Lalwani (lahir 16 November 1978) adalah pemeran Indonesia.

Karier[sunting | sunting sumber]

Nova merupakan salah satu dari 40 semifinalis ajang Wajah Femina pada 2001.[1]

Kehidupan awal[sunting | sunting sumber]

Ibu Nova adalah anak dari Ratna Djuami, yang merupakan salah satu anak adopsi Inggit Garnasih dan Soekarno.[2] Ayahnya bernama Mohan Lalwani.

Kehidupan pribadi[sunting | sunting sumber]

Nova menikah dengan pemusik Kin Aulia pada 15 September 2002. Mereka dikaruniai seorang anak laki-laki, Kiano Ghifari Aulia pada 1 Agustus 2007.[3]

Filmografi[sunting | sunting sumber]

Film[sunting | sunting sumber]

Peran akting
Tahun Judul Peran Catatan
2010 The Sexy City Prita
2011 Baik-Baik Sayang Reporter TV Kameo
2018 Sajen Ibu Alanda

Televisi[sunting | sunting sumber]

Peran akting
Tahun Judul Peran Catatan
2000—2001 Doa Membawa Berkah
2001 Kalau Cinta Jangan Marah Wiwin
Mencintaimu
2002—2005 Bidadari Ratu Ayu (2 musim)
2002 Kecil-Kecil Jadi Manten Ncing Enum
2003 Norak tapi Beken Euis
2012 Yusra dan Yumna Silvi
Air Mata Ummi Arfani
2013 TV Movie Episode: "Akankah Bunda Datang ke Pernikahanku"
Episode: "Istri-Istri Kesepian"
2013—2017 Tukang Bubur Naik Haji the Series Romlah
2014 TV Movie Episode: "Madu Racun & Anak Singkong"
2015 Aku Anak Indonesia Rossa
TV Movie Episode: "Puber Kedua Suami Ketiga"
2017 Anak Sekolahan Tiara
Orang-Orang Kampung Duku Icha
Tikus dan Kucing Rogayah
Gali Lobang Tutup Lobang Titin
2018 Seleb Sundari
Aca Aca Nehi Nehi Jelita
2019 Cinta Buta Marlina/Marvel
Topeng Kaca Mayasari
2020 Bawang Putih Berkulit Merah Anggi
Amanah Wali 4 Bu Ayang
2021 Mat Kriwil Ratu
My Love My Enemy Ratna Sari Miniseri
2022 Pelangi untuk Nirmala Soraya
2022—2023 Cinta 2 Pilihan Nova Saraswati
2024 Harus Kawin Rani Miniseri (3 episode)

Video klip[sunting | sunting sumber]

Tahun Judul Penyanyi Ref.
2001 "Kau yang T'lah Pergi" Caffeine

Penghargaan dan nominasi[sunting | sunting sumber]

Tahun Penghargaan Kategori Karya Hasil Ref.
2014 Festival Film Indonesia 2014 Pemeran Utama Wanita FTV Terbaik TV Movie ("Akankah Bunda Datang ke Pernikahanku") Nominasi

Referensi[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]