Nikolaus Lenau

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Lenau pada 1839

Nikolaus Lenau adalah nom de plume dari Nikolaus Franz Niembsch Edler von Strehlenau (25 Agustus 1802 – 22 Agustus 1850), seorang penyair Austria pemakai bahasa Jerman.

Biografi[sunting | sunting sumber]

Ia lahir di Schadat, sekarang Lenauheim, Rumania, kemudian di Hungaria. Ayahnya, seorang pejabat pemerintahan Habsburg, meninggal pada 1807 di Budapest, meninggalkan anak-anaknya dalam pengasuhan ibunya, yang menikah lagi pada 1811. Pada 1819 Nikolaus masuk ke Universitas Vienna; ia kemudian mempelajari hukum Hungaria di Pozsony (Bratislava) dan kemudian menjalani empat tahun berikutnya dengan mengkualifikasi dirinya dalam pengobatan.

Referensi[sunting | sunting sumber]

Makam Lenau di Weidling, Austria
  •  Artikel ini menyertakan teks dari suatu terbitan yang sekarang berada pada ranah publikChisholm, Hugh, ed. (1911). "Lenau, Nikolaus". Encyclopædia Britannica (edisi ke-11). Cambridge University Press.  Sumber-sumber yang dikutip:
    • E. Castle, Lenau und die Familie Löwenthal (1906).
    • L. A. Frankl, Ein Lenaus Biographie (1854, edisi ke-2, 1885).
    • L. A. Frankl, Lenaus Tagebuch und Briefe an Sophie Löwenthal (1891).
    • A. Marchand, Les Poètes lyriques de l'Autriche (1881).
    • L. Roustan, Lenau et son temps (1898).
    • A. Schlossar, Lenaus Briefe an die Familie Reinbeck (1896).
    • A. Schurz, Lenaus Leben, grösstenteils aus des Dichters eigenen Briefen (1855).
    • A.Stillmark & F.Wagner (eds.)'Lenau zwischen Ost und West' (1992).

Pranala luar[sunting | sunting sumber]

Templat:Sastra Jerman