Nang Khin Htwe Myint
Tampilan
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada Desember 2022. |

Nang Khin Htwe Myint (bahasa Burma: နန်းခင်ထွေးမြင့်, also spelt Nan Khin Htwe Myint; lahir 10 Mei 1954) adalah seorang politikus Burma dan kini menjabat sebagai Ketua Menteri Negara Bagian Kayin, kepala pemerintahan Negara Bagian Kayin. Ia adalah salah satu dari dua wanita yang menjabat sebagai ketua menteri.[1][2][3]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ "Karen State's new chief signals continuity and change". Asian Review (dalam bahasa Inggris). 16 May 2016. Diakses tanggal 24 September 2017.
- ^ "NLD အမတ် ၁၄ ဦးကိုု ပြည်နယ်နှင့်တုုိင်းဝန်ကြီးချုပ် များအဖြစ် အဆိုပြု ခန့်အပ်ပြီ". Myanmaronline News (dalam bahasa Burma). 28 March 2016. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-09-24. Diakses tanggal 24 September 2017.
- ^ "CAR ACCIDENT PUT KAREN STATE CHIEF MINISTER IN HOSPITAL". Karen news (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-09-24. Diakses tanggal 24 September 2017.