Minuscule: Lembah Semut-Semut Hilang

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Minuscule: Lembah Semut-Semut Hilang
SutradaraHélène Giraud
Thomas Szabo
ProduserPhilippe Delarue
Ditulis olehThomas Szabo
Hélène Giraud
Penata musikHervé Lavandier
Perusahaan
produksi
Futurikon
Entre Chien et Loup
Futurikon Production II
Nozon
DistributorLe Pacte (Prancis)
Tanggal rilis
  • 17 November 2013 (2013-11-17) (Festival Film Tallinn Black Nights)
  • 26 Februari 2014 (2014-02-26) (Belgia)
  • 29 Januari 2014 (2014-01-29) (Prancis)
Durasi89 menit
NegaraBelgia
Prancis

Minuscule: Lembah Semut-Semut Hilang (Prancis: Minuscule - La vallée des fourmis perdues) adalah sebuah film animasi Prancis/Belgia 2013, yang ditulis dan disutradarai oleh Hélène Giraud dan Thomas Szabo. Film ini sebagian besar suaranya menggunakan musik yang menampilkan soundtrack yang disinkronisasikan dan efek suara dan dengan tanpa dialog yang dikeluarkan.[1] Film tersebut diadaptasi dari Minuscule (serial TV) juga juga dibuat oleh Hélène Giraud dan Thomas Szabo.

Alur[sunting | sunting sumber]

Seekor kumbang berteman dengan sekelompok semut yang dipimpin oleh seekor semut yang bernama Manible, yang berperang dengan pasukan semut api yang jahat yang dipimpin oleh the cruel Butor.

Penghargaan[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]