Merci, Chérie

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Austria "Merci, Chérie"
Berkas:Udo Jürgens - Merci, Chérie.jpg
Perwakilan Kontes Lagu Eurovision 1966
NegaraAustria
ArtisUdo Jürgens
BahasaJerman
KomposerUdo Jürgens
Penulis lirikUdo Jürgens, Thomas Hörbiger
KonduktorHans Hammerschmid
Hasil Final
Hasil final1st
Poin di final31
Kronologi partisipasi
◄ Sag ihr, ich lass sie grüßen (1965)   
Warum es hunderttausend Sterne gibt (1967) ►

"Merci, Chérie" ("Terima kasih, sayang") adalah lagu pemenang di Kontes Lagu Eurovision 1966. Lagu tersebut dipentaskan mewakili Austria oleh Udo Jürgens dengan lirik dalam bahasa Jerman—meskipun judulnya berbahasa Prancis.

Penampilan tangga lagu[sunting | sunting sumber]

Tangga lagu (1966) Posisi
puncak
Austria (Ö3 Austria Top 40)[1] 2
Belgium (Ultratop 50 Flanders)[2] 2
Belanda (Dutch Top 40)[3] 14

Referensi[sunting | sunting sumber]