Mary Wollstonecraft

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 5 April 2013 20.27 oleh EmausBot (bicara | kontrib) (Bot: Migrasi 58 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q101638)
Mary Wollstonecraft, oleh John Opie (1797)

Mary Wollstonecraft (pengucapan: /ˈwʊlstənkrɑːft/; 27 April 175910 September 1797) adalah penulis, filsuf dan feminis Britania Raya pada abad ke-18. Selama karier singkatnya, ia menulis novel, cerita perjalanan, sejarah Revolusi Perancis, dan buku anak-anak. Wollstonecraft terkenal untuk bukunya, A Vindication of the Rights of Woman (1792). Pada buku itu, ia menulis bahwa wanita secara alam tidak lebih rendah dari laki-laki, tetapi terlihat hanya karena mereka memiliki sedikit pendidikan. Ia mengusulkan bahwa baik pria dan wanita harus dianggap sama.

Pranala luar

Templat:Link FA Templat:Link FA Templat:Link FA Templat:Link FA Templat:Link FA Templat:Link FA Templat:Link FA Templat:Link FA Templat:Link GA