Makalah putih Passfield

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Makalah putih Passfield, yang dikeluarkan pada 20 Oktober 1930, oleh sekretaris kolonial Lord Passfield (Sidney Webb), adalah sebuah pernyataan resmi dari kebijakan Inggris di Palestina, yang sebelumnya telah dirancang oleh Makalah Putih Churchill tahun 1922. Pernyataan barutersebut dihasilkan dari penyidikan Komisi Hope-Simpson dalam mendalami sebab-sebab kerusuhan Palestina 1929, yang awalnya dimulai pada pintu masuk menuju Tembok Barat. Makalah putih tersebut membatasi imigrasi Yahudi resmi ke tingkat yang lebih besar.

Lihat pula[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]


Daftar pustaka[sunting | sunting sumber]