Le Coucher de la Mariée

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Le coucher de la mariée
Cuplikan dari Le coucher de la mariée
SutradaraLéar (Albert Kirchner)
ProduserEugène Pirou
PemeranLouise Willy
Tanggal rilis
November 1896
Durasi7 menit
NegaraPrancis
BahasaBisu

Le coucher de la mariée, Bedtime for the Bride atau The Bridegroom's Dilemma adalah sebuah film pendek erotis Prancis yang dianggap[1] merupakan salah satu film erotis pertama yang pernah dibuat. Film tersebut mula-mula disiarkan di Paris pada November 1896, dengan sebuah tahun dari penayanagn publik pertama dari film proyeksi.[2] Film tersebut diproduksi oleh Eugène Pirou dan disutradarai oleh Albert Kirchner dengan pseudonim "Léar".[3]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama :0
  2. ^ Ramsaye, Terry (1926), A Million and One Nights: A History of the Motion Picture Through 1926, Simon and Schuster Essandess paperback reprint, 1964, Location at Broadway and Thirty-Fourth: p. 117; 20-foot screen and gilded frame, p. 232
  3. ^ Le coucher de la mariée: pantomime en un acte. Paris: E. Fromont, 1895

Pranala luar[sunting | sunting sumber]