Koroid
Koroid | |
---|---|
![]() Diagram skematik mata manusia. | |
![]() Koroid diberi label sebelah kanan, nomor dua dari bawah) | |
Rincian | |
Pengidentifikasi | |
Bahasa Latin | choroidea |
MeSH | D002829 |
TA98 | A15.2.03.002 |
TA2 | 6774 |
FMA | 58298 |
Daftar istilah anatomi |
Koroid adalah lapisan pembuluh darah pada mata, yang terletak di antara retina dan sklera. Koroid berfungsi mengalirkan oksigen dan nutrisi ke retina.
Struktur koroid secara umum dapat dibagi menjadi empat lapisan:
- Lapisan Haller - Bagian terluar dari koroid, memiliki diameter pembuluh darah yang paling besar.[1]
- Lapisan Sattler - Lapisan dengan pembuluh darah menengah.[1]
- Koriokapilaris - Lapisan kapiler.[1]
- Membran bruch - Bagian terdalam dari lapisan koroid.[1]
Referensi[sunting | sunting sumber]
- ^ a b c d "MRCOphth Sacs questions". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-07-20. Diakses tanggal 2012-06-27.