Kadipaten Racibórz

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Kastil Racibórz

Kadipaten Racibórz (Jerman: Herzogtum Ratibor, bahasa Ceska: Ratibořské knížectví) merupakan salah satu dari sejumlah kadipaten Silesia. Ibu kota dari kadipaten ini adalah Racibórz di Dataran tinggi Silesia.

Daftar adipati[sunting | sunting sumber]

Piast Silesia[sunting | sunting sumber]

Menyatu dengan Opole sejak tahun 1202.

Pisah dengan Opole, Cieszyn dan Bytom.

  • Mieszko I dari Cieszyn (1281–1290), putra Władysław, Adipati Cieszyn tahun 1290, rekan-pemimpin saudaranya
  • Leszek (1306–1336), putra Przemysław, meninggal tanpa keturunan

Garis punah, kadipaten disita sebagai fief oleh Raja Jan Lucemburský.

Daftar adipati Přemyslid Troppau[sunting | sunting sumber]

  • Mikuláš II (1337–1365)
  • Jan I (1365–1378), putra, juga Adipati Krnov sejak 1377
  • Jan II (1378–1424), putra
  • Mikuláš V (1424–1437), putra, rekan-pemimpin saudaranya
  • Jan III (1456–1493), putra Václav
  • Mikuláš VI (1493–1506), putra, rekan-pemimpin saudara-saudaranya
    • Jan IV (1493–1506)
    • Valentin (1493–1521)

Garis punah, kadipaten diwarisi oleh Adipati Jan II Dobry dari Opole.

Wangsa Hohenlohe-Schillingfürst[sunting | sunting sumber]

Lambang Adipati Ratibor dan Pangeran Corvey

Adipati Racibórz dan Pangeran Corvey[1]

Pemimpin Wangsa Racibórz setelah Perang Dunia I

  • Viktor Amadeus 2 (1919–1923)
  • Viktor III August Maria (1923–1945)
  • Franz-Albrecht Metternich-Sándor (1945–2009)
  • Viktor IV (sejak 2009)

Daftar pustaka[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]