Daftar aglomerasi urban menurut jumlah penduduk (PBB)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Untuk daftar kota terpadat di dalam batas administratif, lihat Daftar kota menurut jumlah penduduk. Untuk daftar wilayah urban, lihat Daftar wilayah urban menurut jumlah penduduk. Lihat pula ukuran komunitas urban bersejarah untuk data bersejarah.

Berikut adalah daftar 100 aglomerasi urban terbesar di dunia menurut laporan Prospek Urbanisasi Dunia Perserikatan Bangsa-Bangsa (revisi 2007).[1] Sebutan "aglomerasi urban" merujuk pada jumlah penduduk yang masuk dalam kontur teritori lanjutan berpenduduk pada tingkat kepadatan urban tanpa masuk ke lingkaran administratif atau arus komuter. Biasanya ikut memasukkan jumlah penduduk yang tinggal di satu kota besar atau kota kecil termasuk di wilayah pinggiran kota yang terletak di luar tetapi dekat dengan batas kota. Bila mungkin, data dikelompokkan menurut konsep aglomerasi urban yang digunakan. Tetapi, sejumlah negara tidak membuat data menurut konsep aglomeasi urban, tetapi menggunakan wilayah metropolitan atau batas kota. Jumlah di tabel berikut adalah perkiraan pertengahan tahun 2007. Basis data tidak menentu, sehingga daftar ini tidak dapat digantungkan sepenuhnya. Seharusnya dilihat sebagai satu jawaban terhadap pertanyaan "apa kota terbesar di dunia"?

100 aglomerasi terbesar di dunia[sunting | sunting sumber]

Kota Negara Jumlah penduduk
1 Londres  Britania Raya 10.586.310
2 Paris  Prancis 5.537.000
3 Manchester  Britania Raya 2.864.000
4 Glasgow  Britania Raya 2.107.531
5 Moscóvio  Rusia 1.876.100
6 Roma  Italia 1.300.000
7 Varsóvia  Polandia 1.136.000
8 Liverpool  Britania Raya 1.098.137
9 Berlim  Jerman 931.311
10 Atenas  Yunani 714.310
11 Madrid  Spanyol 685.000
12 Milão  Italia 627.000
13 Hamburgo  Jerman 619.000
14 São Petersburgo  Rusia 612.000
15 Belfast  Britania Raya 573.000
16 Viena  Austria 478.000
17 Cardiff  Britania Raya 436.000
18 Munique  Jerman 418.000
19 Lyon  Prancis 409.000
20 Stockholm  Swedia 370.000
21 Lisboa  Portugal 328.000
22 Sheffield  Britania Raya 328.000
23 Frankfurt am Main  Jerman 316.000
24 Turin  Italia 307.000
25 Essen  Jerman 300.000
26 Novosibirsk  Rusia 290.000
27 Edimburgo  Britania Raya 271.000
28 Coventry  Britania Raya 262.000
29 Lille  Prancis 243.000
30 Barcelona  Spanyol 198.000
1 Nova Iorque  Amerika Serikat 7.768.152
2 Chicago  Amerika Serikat 2.541.000
3 México  Meksiko 2.113.000
4 Buenos Aires  Argentina 1.798.000
5 Philadelphia  Amerika Serikat 1.563.000
6 Los Angeles  Amerika Serikat 1.120.000
7 Toronto  Kanada 900.000
8 Détroit  Amerika Serikat 853.000
9 Boston  Amerika Serikat 841.000
10 São Paulo (estado)  Brasil 816.000
11 Washington, D.C.  Amerika Serikat 725.000
12 Houston  Amerika Serikat 524.000
13 San Francisco  Amerika Serikat 522.000
14 Miami  Amerika Serikat 447.000
15 Baltimore  Amerika Serikat 418.000
16 Rio de Janeiro  Brasil 411.000
17 Phoenix (Arizona)  Amerika Serikat 400.000
18 Dallas  Amerika Serikat 329.000
19 Montreal  Kanada 310.000
20 San José  Amerika Serikat 302.000
21 Bogotá  Kolombia 281.000
22 Seattle  Amerika Serikat 243.000
23 Lima  Peru 220.000
24 Monterey (Califórnia)  Meksiko 212.000
25 Portland (Oregon)  Amerika Serikat 173.000
26 Nashville  Amerika Serikat 151.000
27 Charlotte  Amerika Serikat 142.000
28 Austin  Amerika Serikat 112.000
29 Belo Horizonte  Brasil 108.000
30 Vancouver  Kanada 100.000
1 Tóquio  Jepang 9.941.000
2 Osaka  Jepang 5.412.000
3 Xangai  Tiongkok 3.289.631
4 Pequim  Tiongkok 3.016.000
5 Tianjin  Tiongkok 2.891.000
6 Banguecoque  Thailand 2.798.000
7 Nagoia  Jepang 2.283.000
8 Istambul  Turki 1.892.000
9 Jacarta  Indonesia 1.708.000
10 Calcutá  India 1.667.000
11 Manila  Filipina 1.405.000
12 Shenzhen  Tiongkok 1.280.000
13 Rangoon  Burma 1.225.000
14 Bombaim  India 1.189.000
15 Carachi  Pakistan 1.125.000
16 Nagasaki  Jepang 1.118.000
17 Cantão (cidade)  Tiongkok 1.079.000
18 Teerã  Iran 1.023.001
19 Delhi  India 1.000.000
20 Seul  Korea Selatan 998.000
21 Niigata  Jepang 992.000
22 Islamabade  Pakistan 897.000
23 Jaipur  India 673.000
24 Sapporo  Jepang 342.000
25 Hanói  Vietnam 315.000
26 Chongqing  Tiongkok 298.000
27 Hong Kong  Tiongkok 295.000
28 Surate  India 288.000
29 Lahore  Pakistan 240.000
30 Ispharan  Iran 199.764

Lihat pula[sunting | sunting sumber]

Catatan kaki[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "World Urbanization Prospects, 2007 revision (online data)". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2008-12-18. Diakses tanggal 2009-09-29. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]