Hipodermis: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
BP80Regenovia (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: BP2014
BP80Regenovia (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: BP2014
Baris 2: Baris 2:
[[Berkas:Lapisan Kulit.png|thumb|right|250px|Lapian Kulit: Lapisan Hipodermis terletak pada nomor 4 pada gambar]]
[[Berkas:Lapisan Kulit.png|thumb|right|250px|Lapian Kulit: Lapisan Hipodermis terletak pada nomor 4 pada gambar]]


'''Hipodermis''' adalah lapisan kulit lemak yang merupakan rumah dari kelenjar keringat dan lemak dan juga sel-sel kolagen.<ref name="internet"/> lapisan kulit ini merupakan lapisan yang paling dalam dan mengandung pembuluh dara dan limfia, serta saraf yang berjalan sejajar dengan permukaan kulit.<ref name="internet1">{{cite web|title= Alat Indra Manusia- Peraba: Kulit|url=http://www.gurukita.com/2012/10/alat-indra-manusia-peraba-kulit.html|accessdate= 2 Juni 2014}}</ref><ref name="internet2">{{cite web|title=Struktur dan Fungsi Kulit|url=https://sites.google.com/site/ilmupengetahuannow/|accsessdate= 2 Juni 2014}}</ref> Lapisan ini mengandung banyak jaringan lemak.<ref name="internet1"/> Hipodermis mempunyai tanggung jawab pada tubuh untuk menjaga kestabilan panas pada tubuh manusia dan melindungi organ internal vital dalam tubuh manusia.<ref name="internet">{{cite web|title= Hipodermis|url=http://kamuskesehatan.com/arti/hipodermis/|accessdate= 2 Juni 2014}}</ref>
'''Hipodermis''' adalah lapisan kulit lemak atau jaringan ikat yang merupakan rumah dari kelenjar keringat dan lemak dan juga sel-sel kolagen.<ref name="internet"/><ref name="internet2"/> lapisan kulit ini merupakan lapisan yang paling dalam dan mengandung pembuluh dara dan limfia, serta saraf yang berjalan sejajar dengan permukaan kulit.<ref name="internet1">{{cite web|title= Alat Indra Manusia- Peraba: Kulit|url=http://www.gurukita.com/2012/10/alat-indra-manusia-peraba-kulit.html|accessdate= 2 Juni 2014}}</ref><ref name="internet2">{{cite web|title=Struktur dan Fungsi Kulit|url=https://sites.google.com/site/ilmupengetahuannow/|accsessdate= 2 Juni 2014}}</ref> Lapisan ini mengandung banyak jaringan lemak.<ref name="internet1"/> Hipodermis mempunyai tanggung jawab pada tubuh untuk menjaga kestabilan panas pada tubuh manusia dan melindungi organ internal vital dalam tubuh manusia.<ref name="internet">{{cite web|title= Hipodermis|url=http://kamuskesehatan.com/arti/hipodermis/|accessdate= 2 Juni 2014}}</ref>


== Fungsi Hipodermis ==
== Fungsi Hipodermis ==

Revisi per 2 Juni 2014 17.35

Berkas:Lapisan Kulit.png
Lapian Kulit: Lapisan Hipodermis terletak pada nomor 4 pada gambar

Hipodermis adalah lapisan kulit lemak atau jaringan ikat yang merupakan rumah dari kelenjar keringat dan lemak dan juga sel-sel kolagen.[1][2] lapisan kulit ini merupakan lapisan yang paling dalam dan mengandung pembuluh dara dan limfia, serta saraf yang berjalan sejajar dengan permukaan kulit.[3][2] Lapisan ini mengandung banyak jaringan lemak.[3] Hipodermis mempunyai tanggung jawab pada tubuh untuk menjaga kestabilan panas pada tubuh manusia dan melindungi organ internal vital dalam tubuh manusia.[1]

Fungsi Hipodermis

Lapisan Hipodermis ini memiliki fungi sebagai penahan terhadap benturan ke organ tubuh bagian dalam, memberi bentuk pada tubuh, mempertahankan suhu tubuh dan sebagai tempat penyimpan cadangan makanan.[2]

Rujukan

  1. ^ a b "Hipodermis". Diakses tanggal 2 Juni 2014. 
  2. ^ a b c "Struktur dan Fungsi Kulit". 
  3. ^ a b "Alat Indra Manusia- Peraba: Kulit". Diakses tanggal 2 Juni 2014.