Johan Frederik Engelbert ten Klooster: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Evremonde (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 1 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q2224964
Baris 15: Baris 15:
[[kategori:Orang Indo]]
[[kategori:Orang Indo]]
[[kategori:Tokoh dari Kudus]]
[[kategori:Tokoh dari Kudus]]

[[nl:Johan ten Klooster]]

Revisi per 6 April 2013 17.26

Johan Frederik Engelbert ten Klooster (7 Agustus 1873 – 15 Februari 1940) adalah desainer grafis, pelukis, dan perwira militer Belanda.

Ten Klooster memiliki darah Jawa. Ia tinggal dan bekerja di Jawa dan Sumatera, lalu di Den Haag (1907-1908), Papua, kemudian kembali ke Den Haag (sekitar tahun 1914-1915) lalu di Ter Veere sejak bulan Mei 1915. Ia juga pernah aktif di KNIL, namun setelah tahun 1913 ia kembali berkecimpung sepenuhnya di bidang seni lukis.

Ia banyak dikenal atas sejumlah karya cukil kayu dengan Hindia-Belanda sebagai subyeknya. Salah satunya dapat ditemukan di Tropenmuseum dan ruang cetak di Rijksmuseum. Selama tinggal di Veere, ia menggambar berbagai motif dari lingkungan Walcheren dan lanskap polder.

Pematung Philip ten Klooster adalah puteranya.

Sumber