Unit Transmisi Maksimum: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Maqi (bicara | kontrib)
Menolak perubahan terakhir (oleh 202.152.192.34) dan mengembalikan revisi 4518995 oleh Tatasport
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 16 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q1163115
Baris 4: Baris 4:


[[Kategori:Paket]]
[[Kategori:Paket]]

[[cs:Maximum transmission unit]]
[[da:Maximum Transmission Unit]]
[[de:Maximum Transmission Unit]]
[[en:Maximum transmission unit]]
[[es:Unidad máxima de transferencia]]
[[fr:Maximum Transmission Unit]]
[[he:Maximum Transmission Unit]]
[[it:Maximum Transmission Unit]]
[[ja:Maximum Transmission Unit]]
[[ms:Unit penghantaran maksimum]]
[[pl:Maximum Transmission Unit]]
[[pt:MTU]]
[[ru:MTU]]
[[sv:Maximum Transmission Unit]]
[[uk:MTU]]
[[zh:最大传输单元]]

Revisi per 5 April 2013 20.48

Uunit Transmisi Maksimum (Bahasa Inggris: Maximum Transmission Unit) adalah istilah dalam teknologi informasi yang merujuk kepada ukuran paket data terbesar yang dapat ditransmisikan melalui sebuah media jaringan. Ukuran MTU adalah bervariasi, tergantung teknologi jaringan yang digunakan. Contohnya adalah dalam jaringan berbasis teknologi Ethernet, ukuran MTU maksimum adalah 1500 bita. Adalah tugas lapisan data-link yang harus menentukan ukuran MTU. Ketika paket-paket ditransmisikan melalui jaringan, Path MTU (PMTU), merepresentasikan ukuran paket terkecil di antara semua jaringan yang terlibat dalam jaringan yang sama.