Atlas (mitologi): Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
MerlIwBot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: war:Atlas (mitolohiya)
Chobot (bicara | kontrib)
Baris 68: Baris 68:
[[sv:Atlas]]
[[sv:Atlas]]
[[ta:அட்லசு (தொன்மவியல்)]]
[[ta:அட்லசு (தொன்மவியல்)]]
[[th:แอตลาส (เทพปกรณัม)]]
[[th:แอตลัส (เทพปกรณัม)]]
[[tl:Atlas]]
[[tl:Atlas]]
[[tr:Atlas (mitoloji)]]
[[tr:Atlas (mitoloji)]]

Revisi per 19 Februari 2013 04.34

Patung Atlas

Dalam mitologi Yunani, Atlas (Eng. /'æt ləs/ Gk. Ἄτλας) adalah Titan. Atlas adalah putra dari Titan Iapetos dan Okeanid[1] atau Klyménē (Κλυμένη). Atlas menikahi Pleione dan memiliki tujuh orang anak yang disebut Pleiades.

Ia dihukum oleh Zeus berdiri di bagian barat Gaia (Bumi) dan memegang Ouranos (langit) pada bahunya. Terdapat miskonsepsi bahwa Atlas terpaksa memegang Bumi pada bahunya, tetapi hal ini tidak benar. Seni klasik menunjukan Atlas memegang bola langit, bukan dunia. Dan beberapa cerita juga mengatakan kalau Atlas dihukum untuk menopang langit (bukan bola langit) dipuncak sebuah gunung.

Referensi

Referensi

  1. ^ Pseudo-Apollodorus, Bibliotheke i.2.3.

Pranala luar