Ritme: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Novita838 (bicara | kontrib)
Menambah pengertian
EmausBot (bicara | kontrib)
k r2.7.2+) (bot Menambah: sr:Ритам (музика)
Baris 52: Baris 52:
[[sk:Rytmus (hudba)]]
[[sk:Rytmus (hudba)]]
[[sl:Ritem]]
[[sl:Ritem]]
[[sr:Ритам (музика)]]
[[sv:Rytm]]
[[sv:Rytm]]
[[te:లయ]]
[[te:లయ]]

Revisi per 16 Januari 2013 09.07

Ritme atau Irama (dari bahasa Yunani ῥυθμόςrhythmos, "suatu ukuran gerakan yang simetris") adalah variasi horizontal dan aksen dari suatu suara yang teratur.

Ritme terbentuk dari suara dan diam. Suara dan diam tersebut digabungkan untuk membentuk pola suara yang berulang untuk membuat ritme. Ritme memiliki tempo yang teratur, namun dapat memiliki bermacam-macam jenis. Beberapa ketukan dapat lebih kuat, lebih lama, lebih pendek, atau lebih pelan dari lainnya. Dalam sebuah musik, seorang komposer dapat menggunakan banyak ritme berbeda.

Ritme dalam Linguistik

Ilmu tentang ritme, penekanan, dan laras/nada dalam berbicara disebut sebagai prosodi; bagian dari topik bahasan dalam linguistik.