Galanggang Siliah Baganti: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Limpato (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Limpato (bicara | kontrib)
Baris 5: Baris 5:
== Kegiatan-kegiatan ==
== Kegiatan-kegiatan ==


Di Singapura, ajang festival silat tradisi dinamakan Gelanggang Silih Berganti dimana konsep pengadaan kegiatan ini sama dengan yang dilakukan di Sumatera Barat yakni memelihara kekayaan silat tradisi tidak punah dimakan zaman <ref>http://www.youtube.com/watch?v=0J5I8q9bYFg</ref>.
Di Singapura, ajang festival silat tradisi juga dinamakan Gelanggang Silih Berganti dimana konsep pengadaan kegiatan ini sama dengan yang dilakukan di Sumatera Barat yakni memelihara kekayaan silat tradisi tidak punah dimakan zaman <ref>http://www.youtube.com/watch?v=0J5I8q9bYFg</ref>.

==References==
==References==
{{reflist}}
{{reflist}}

Revisi per 9 Januari 2013 05.17

Galanggang Siliah Baganti (Bahasa Indonesia : Gelanggang Silih Berganti) atau disingkat dengan GSB adalah sebuah kegiatan daerah dalam rangka untuk melestarikan silat tradisi di tengah-tengah kehidupan masyarakat [1] . Kegiatan ini dilakukan di berbagai tempat di kawasan Sumatera Barat. Salah satu eventnya di adakan di Kabupaten Tanah Datar dengan tema " Melestarikan Silat Tradisional Luak Nan Tuo menuju Tanah Datar sebagai pusat budaya Minangkabau" [2] GSB adalah wadah untuk menampung silat tradisional yang kaya dengan gerak, filsafat dan nilai-nilai. Di dalam kegiatan ini lebih ditekankan kepada aspek seninya dibandingkan dengan poin menjatuhkan lawan pada kejuaraan silat laga.

Sejarah

Kegiatan-kegiatan

Di Singapura, ajang festival silat tradisi juga dinamakan Gelanggang Silih Berganti dimana konsep pengadaan kegiatan ini sama dengan yang dilakukan di Sumatera Barat yakni memelihara kekayaan silat tradisi tidak punah dimakan zaman [3].

References