Lin (marga): Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Kungkang (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Kungkang (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1: Baris 1:
{{kembangkan}}[[en:Lum_(surname)]]
{{kembangkan}}[[en:Lum_(surname)]]


'''Lim''' (Mandarin : 林) adalah [[Marga Tionghoa]] pada nama orang [[Cina]] atau [[Tionghoa]]. Marga Lim juga dipakai di [[Vietnam]], [[Korea]] dan [[Jepang]]. Lim 林 juga merupakan marga dominan orang [[Tionghoa]] karena kebanyakan dari mereka berasal dari provinsi Fujian.
'''Lim''' (Mandarin : 林) adalah salah satu dari sekian banyak [[marga tionghoa|marga]] yang dipakai orang [[Cina]] atau [[Tionghoa]]. Marga Lim juga dipakai di [[Vietnam]], [[Korea]] dan [[Jepang]]. Lim 林 juga merupakan marga dominan orang [[Tionghoa]] karena kebanyakan dari mereka berasal dari provinsi Fujian.


Lim termasuk marga kedua terbesar di Taiwan, 9% dari populasi, dibawah marga [[Chen (marga)|Chen]].
Lim termasuk marga kedua terbesar di Taiwan, 9% dari populasi, dibawah marga [[Chen (marga)|Chen]].

Revisi per 31 Januari 2012 05.29

Lim (Mandarin : 林) adalah salah satu dari sekian banyak marga yang dipakai orang Cina atau Tionghoa. Marga Lim juga dipakai di Vietnam, Korea dan Jepang. Lim 林 juga merupakan marga dominan orang Tionghoa karena kebanyakan dari mereka berasal dari provinsi Fujian.

Lim termasuk marga kedua terbesar di Taiwan, 9% dari populasi, dibawah marga Chen.

Referensi

1.^ http://forest.awardspace.com/lintree.html?topic=lintree1st
2.^ http://english.peopledaily.com.cn/200609/06/eng20060906_300239.html
3.^ http://www.yutopian.com/names/08/8lin16.html
4.^ "Common surnames". CBC.ca (CBC News). 2007-07-26. Retrieved 2008-01-27. "...the source is a Nebraska-based company called infoUSA, which claims to have put together a directory of every telephone listing in Canada."