Semin, Gunungkidul: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Koh Lee (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
EmausBot (bicara | kontrib)
k r2.6.4) (bot Menambah: map-bms:Semin, Gunung Kidul
Baris 30: Baris 30:
{{Kabupaten Gunung Kidul}}
{{Kabupaten Gunung Kidul}}
{{kecamatan-stub}}
{{kecamatan-stub}}

Koleksi foto-foto [http://www.panoramio.com/photo/54797482 KECAMATAN SEMIN] dapat pula di lihat melalui [http://ww.panoramio.com/user/5895016 GOOGLE EARTH]


[[jv:Semin, Gunungkidul]]
[[jv:Semin, Gunungkidul]]
[[map-bms:Semin, Gunung Kidul]]
[[ms:Semin, Gunung Kidul]]
[[ms:Semin, Gunung Kidul]]


Koleksi foto-foto [http://www.panoramio.com/photo/54797482 KECAMATAN SEMIN] dapat pula di lihat melalui [http://ww.panoramio.com/user/5895016 GOOGLE EARTH]

Revisi per 20 Desember 2011 23.22

Semin
Peta lokasi Semin
Negara Indonesia
ProvinsiDaerah Istimewa Yogyakarta
KabupatenGunung Kidul
Pemerintahan
Populasi
 • Total53,010 jiwa jiwa
Kode Kemendagri34.03.12
Kode BPS3403150
Luas79.8 km²
Desa/kelurahan-

Semin adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Gunung Kidul, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta, Indonesia.

Produk Unggulan Kecamatan ini antara lain: akar wangi, kaolin, ukir batu, dan kerajinan. Produk tersebut bahkan sudah diekspor ke mancanegara. Di Dusun Garotan Desa Bendung terdapat industri cor logam yang menghasilkan Lampu Hias.Kecamatan Semin berbatasan langsung dengan propinsi Jawa Tengah,sebelah timur berbatasan dengan Kabupaten Wonogiri,sebelah utara berbatasan dengan Kabupaten Sukoharjo dan Kabupaten Klaten.

Daftar desa

Koleksi foto-foto KECAMATAN SEMIN dapat pula di lihat melalui GOOGLE EARTH