Yesaya 54: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
←Membuat halaman berisi ''''Yesaya 54''' adalah bagian dari Kitab Yesaya dalam Alkitab Ibrani atau Perjanjian Lama di Alkitab Kristen. Berisi nubuat nabi Yesaya pad...'
 
Baris 7: Baris 7:


==Tradisi Kristen==
==Tradisi Kristen==
*{{Alkitab|Yesaya 54:1}}: "RBersorak-sorailah, hai si mandul yang tidak pernah melahirkan! Bergembiralah dengan sorak-sorai dan memekiklah, hai engkau yang tidak pernah menderita sakit bersalin! Sebab yang ditinggalkan suaminya akan mempunyai lebih banyak anak dari pada yang bersuami, firman TUHAN."<br>
*{{Alkitab|Yesaya 54:1}}: "Bersorak-sorailah, hai si mandul yang tidak pernah melahirkan! Bergembiralah dengan sorak-sorai dan memekiklah, hai engkau yang tidak pernah menderita sakit bersalin! Sebab yang ditinggalkan suaminya akan mempunyai lebih banyak anak dari pada yang bersuami, firman TUHAN."<br>
dikutip dalam surat [[Rasul Paulus]] kepada jemaat di [[Galatia]]: "Karena ada tertulis: "Bersukacitalah, hai si mandul yang tidak pernah melahirkan! Bergembira dan bersorak-sorailah, hai engkau yang tidak pernah menderita sakit bersalin! Sebab yang ditinggalkan suaminya akan mempunyai lebih banyak anak dari pada yang bersuami." ({{Alkitab|Galatia 4:27}})
dikutip dalam surat [[Rasul Paulus]] kepada jemaat di [[Galatia]]: "Karena ada tertulis: "Bersukacitalah, hai si mandul yang tidak pernah melahirkan! Bergembira dan bersorak-sorailah, hai engkau yang tidak pernah menderita sakit bersalin! Sebab yang ditinggalkan suaminya akan mempunyai lebih banyak anak dari pada yang bersuami." ({{Alkitab|Galatia 4:27}})
*{{Alkitab|Yesaya 54:10}}: "Biarpun gunung-gunung beranjak dan bukit-bukit bergoyang, tetapi kasih setia-Ku tidak akan beranjak dari padamu dan perjanjian damai-Ku tidak akan bergoyang, firman TUHAN, yang mengasihani engkau."<br>
*{{Alkitab|Yesaya 54:10}}: "Biarpun gunung-gunung beranjak dan bukit-bukit bergoyang, tetapi kasih setia-Ku tidak akan beranjak dari padamu dan perjanjian damai-Ku tidak akan bergoyang, firman TUHAN, yang mengasihani engkau."<br>
menjadi inspirasi lagu-lagu [[Kristen]].
menjadi inspirasi lagu-lagu [[Kristen]].

==Referensi==
==Referensi==
{{reflist}}
{{reflist}}

Revisi per 2 November 2011 01.21

Yesaya 54 adalah bagian dari Kitab Yesaya dalam Alkitab Ibrani atau Perjanjian Lama di Alkitab Kristen. Berisi nubuat nabi Yesaya pada zaman raja Hizkia dari Kerajaan Yehuda sekitar abad ke-8 SM.

Teks

Tradisi Kristen

  • Yesaya 54:1: "Bersorak-sorailah, hai si mandul yang tidak pernah melahirkan! Bergembiralah dengan sorak-sorai dan memekiklah, hai engkau yang tidak pernah menderita sakit bersalin! Sebab yang ditinggalkan suaminya akan mempunyai lebih banyak anak dari pada yang bersuami, firman TUHAN."

dikutip dalam surat Rasul Paulus kepada jemaat di Galatia: "Karena ada tertulis: "Bersukacitalah, hai si mandul yang tidak pernah melahirkan! Bergembira dan bersorak-sorailah, hai engkau yang tidak pernah menderita sakit bersalin! Sebab yang ditinggalkan suaminya akan mempunyai lebih banyak anak dari pada yang bersuami." (Galatia 4:27)

  • Yesaya 54:10: "Biarpun gunung-gunung beranjak dan bukit-bukit bergoyang, tetapi kasih setia-Ku tidak akan beranjak dari padamu dan perjanjian damai-Ku tidak akan bergoyang, firman TUHAN, yang mengasihani engkau."

menjadi inspirasi lagu-lagu Kristen.

Referensi

  1. ^ in Radiocarbon, Vol. 37, No. 1, 1995, p. 14