Jean-Jacques Rousseau: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
WikitanvirBot (bicara | kontrib)
k r2.7.1) (bot Menambah: rue:Жан-Жак Руссо
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-mempengaruhi +memengaruhi); kosmetik perubahan
Baris 1: Baris 1:
[[Berkas:Jean-Jacques Rousseau (painted portrait).jpg|thumb|Jean-Jacques Rousseau.]]
[[Berkas:Jean-Jacques Rousseau (painted portrait).jpg|thumb|Jean-Jacques Rousseau.]]
'''Jean Jacques Rousseau''' ([[Geneva]], 28 Juni 1712 – [[Ermenonville]], 2 July 1778) adalah seorang tokoh [[filosofi]] besar, penulis and komposer pada abad pencerahan. Pemikiran filosofinya mempengaruhi revolusi [[Prancis]], perkembangan politika modern dan dasar pemikiran edukasi. Karya novelnya, Emile, atau On Education yang dinilai merupakan karyanya yang terpenting adalah tulisan kunci pada pokok pendidikan kewarganegaraan yang seutuhnya. ''Julie, ou la nouvelle Héloïse'', novel sentimental tulisannya adalah karya penting yang mendorong pengembangan era pre-romanticism dan romanticism di bidang tulisan fiksi. Karya autobiografi Rousseau adalah: 'Confession', yang menginisiasi bentuk tulisan autobiografi modern, dan ''Reveries of a Solitary Walker'' (seiring dengan karya ''Lessing and Goethe in German'' dan Richardson and Sterne in English), adalah contoh utama gerakan akhir abad ke 18 "Age of Sensibility", yang memfokus pada masalah subjectivitas dan introspeksi yang mengkarakterisasi era modern. Rousseau juga menulis dua drama dan dua opera dan menyumbangkan kontribusi penting dibidang musik sebagai teorist. Pada perioda revolusi Prancis, Rousseau adalah [[filsafat]] terpopuler diantara anggota Jacobin Club. Dia dimasukan sebagai pahlawan nasional di Panthéon Paris, pada tahun 1794, enam belas tahun setelah kematiannya.
'''Jean Jacques Rousseau''' ([[Geneva]], 28 Juni 1712 – [[Ermenonville]], 2 July 1778) adalah seorang tokoh [[filosofi]] besar, penulis and komposer pada abad pencerahan. Pemikiran filosofinya memengaruhi revolusi [[Prancis]], perkembangan politika modern dan dasar pemikiran edukasi. Karya novelnya, Emile, atau On Education yang dinilai merupakan karyanya yang terpenting adalah tulisan kunci pada pokok pendidikan kewarganegaraan yang seutuhnya. ''Julie, ou la nouvelle Héloïse'', novel sentimental tulisannya adalah karya penting yang mendorong pengembangan era pre-romanticism dan romanticism di bidang tulisan fiksi. Karya autobiografi Rousseau adalah: 'Confession', yang menginisiasi bentuk tulisan autobiografi modern, dan ''Reveries of a Solitary Walker'' (seiring dengan karya ''Lessing and Goethe in German'' dan Richardson and Sterne in English), adalah contoh utama gerakan akhir abad ke 18 "Age of Sensibility", yang memfokus pada masalah subjectivitas dan introspeksi yang mengkarakterisasi era modern. Rousseau juga menulis dua drama dan dua opera dan menyumbangkan kontribusi penting dibidang musik sebagai teorist. Pada perioda revolusi Prancis, Rousseau adalah [[filsafat]] terpopuler diantara anggota Jacobin Club. Dia dimasukan sebagai pahlawan nasional di Panthéon Paris, pada tahun 1794, enam belas tahun setelah kematiannya.


'''Jean-Jacques Rousseau''' (lahir 28 Juni 1712, wafat 2 Juli 1778) adalah seorang filsuf dan komposer [[Perancis]] Era Pencerahan dimana ide-ide politiknya dipengaruhi oleh [[Revolusi Perancis]], perkembangan teori-teori [[liberal]] dan [[sosialis]], dan tumbuh berkembangnya [[nasionalisme]]. Melalui pengakuan dirinya sendiri dan tulisan-tulisannya, ia praktis menciptakan otobiografi modern dan mendorong perhatian yang baru terhadap pembangunan subjektivitas --- seuah dasar bagi karya-karya bermacam-macam pemikir hebat nantinya seperti [[Georg Wilhelm Friedrich Hegel]] dan [[Sigmund Freud]]. Novelnya "Julie, ou la nouvelle Héloïse" adalah salah satu karya fiksi yang sangat banyak terjual di abad ke-18 dan menjadi acuan penting dalam perkembangan karya-karya romantisme. Ia juga memberikan kontribusi penting pada musik, baik sebagai seorang pengembang teori musik maupun sebagai seorang komposer.
'''Jean-Jacques Rousseau''' (lahir 28 Juni 1712, wafat 2 Juli 1778) adalah seorang filsuf dan komposer [[Perancis]] Era Pencerahan dimana ide-ide politiknya dipengaruhi oleh [[Revolusi Perancis]], perkembangan teori-teori [[liberal]] dan [[sosialis]], dan tumbuh berkembangnya [[nasionalisme]]. Melalui pengakuan dirinya sendiri dan tulisan-tulisannya, ia praktis menciptakan otobiografi modern dan mendorong perhatian yang baru terhadap pembangunan subjektivitas --- seuah dasar bagi karya-karya bermacam-macam pemikir hebat nantinya seperti [[Georg Wilhelm Friedrich Hegel]] dan [[Sigmund Freud]]. Novelnya "Julie, ou la nouvelle Héloïse" adalah salah satu karya fiksi yang sangat banyak terjual di abad ke-18 dan menjadi acuan penting dalam perkembangan karya-karya romantisme. Ia juga memberikan kontribusi penting pada musik, baik sebagai seorang pengembang teori musik maupun sebagai seorang komposer.
Baris 33: Baris 33:
{{lifetime|1712|1778|Rousseau, Jean-Jacques}}
{{lifetime|1712|1778|Rousseau, Jean-Jacques}}
{{Commonscat|Jean-Jacques Rousseau}}
{{Commonscat|Jean-Jacques Rousseau}}
[[mrj:Руссо Жан-Жак]]
[[rue:Жан-Жак Руссо]]


[[Kategori:Tokoh Swiss]]
[[Kategori:Tokoh Swiss]]
Baris 93: Baris 95:
[[ml:റുസ്സോ]]
[[ml:റുസ്സോ]]
[[mn:Жан Жак Руссо]]
[[mn:Жан Жак Руссо]]
[[mrj:Руссо Жан-Жак]]
[[nds:Jean-Jacques Rousseau]]
[[nds:Jean-Jacques Rousseau]]
[[nl:Jean-Jacques Rousseau]]
[[nl:Jean-Jacques Rousseau]]
Baris 107: Baris 108:
[[roa-tara:Jean-Jacques Rousseau]]
[[roa-tara:Jean-Jacques Rousseau]]
[[ru:Руссо, Жан-Жак]]
[[ru:Руссо, Жан-Жак]]
[[rue:Жан-Жак Руссо]]
[[sah:Жан-Жак Руссо]]
[[sah:Жан-Жак Руссо]]
[[sc:Jean-Jacques Rousseau]]
[[sc:Jean-Jacques Rousseau]]

Revisi per 4 Februari 2011 08.26

Jean-Jacques Rousseau.

Jean Jacques Rousseau (Geneva, 28 Juni 1712 – Ermenonville, 2 July 1778) adalah seorang tokoh filosofi besar, penulis and komposer pada abad pencerahan. Pemikiran filosofinya memengaruhi revolusi Prancis, perkembangan politika modern dan dasar pemikiran edukasi. Karya novelnya, Emile, atau On Education yang dinilai merupakan karyanya yang terpenting adalah tulisan kunci pada pokok pendidikan kewarganegaraan yang seutuhnya. Julie, ou la nouvelle Héloïse, novel sentimental tulisannya adalah karya penting yang mendorong pengembangan era pre-romanticism dan romanticism di bidang tulisan fiksi. Karya autobiografi Rousseau adalah: 'Confession', yang menginisiasi bentuk tulisan autobiografi modern, dan Reveries of a Solitary Walker (seiring dengan karya Lessing and Goethe in German dan Richardson and Sterne in English), adalah contoh utama gerakan akhir abad ke 18 "Age of Sensibility", yang memfokus pada masalah subjectivitas dan introspeksi yang mengkarakterisasi era modern. Rousseau juga menulis dua drama dan dua opera dan menyumbangkan kontribusi penting dibidang musik sebagai teorist. Pada perioda revolusi Prancis, Rousseau adalah filsafat terpopuler diantara anggota Jacobin Club. Dia dimasukan sebagai pahlawan nasional di Panthéon Paris, pada tahun 1794, enam belas tahun setelah kematiannya.

Jean-Jacques Rousseau (lahir 28 Juni 1712, wafat 2 Juli 1778) adalah seorang filsuf dan komposer Perancis Era Pencerahan dimana ide-ide politiknya dipengaruhi oleh Revolusi Perancis, perkembangan teori-teori liberal dan sosialis, dan tumbuh berkembangnya nasionalisme. Melalui pengakuan dirinya sendiri dan tulisan-tulisannya, ia praktis menciptakan otobiografi modern dan mendorong perhatian yang baru terhadap pembangunan subjektivitas --- seuah dasar bagi karya-karya bermacam-macam pemikir hebat nantinya seperti Georg Wilhelm Friedrich Hegel dan Sigmund Freud. Novelnya "Julie, ou la nouvelle Héloïse" adalah salah satu karya fiksi yang sangat banyak terjual di abad ke-18 dan menjadi acuan penting dalam perkembangan karya-karya romantisme. Ia juga memberikan kontribusi penting pada musik, baik sebagai seorang pengembang teori musik maupun sebagai seorang komposer.

Karya-Karya Utama Rousseau

  • lajoooo sur les sciences et les arts, 1750
  • Narcissus, or The Self-Admirer: A Comedy, 1752
  • Le Devinda du Village: an opera, 1752,
  • Discours sur l'origine et les fondements de l'inégalité parmi les hommes), 1754
  • Discourse on Political Economy, 1755
  • Lettre à d'Alembert sur les spectacles, 1758
  • Julie, ou la nouvelle Héloïse, 1761
  • The Creed of a Savoyard Priest, 1762 (in Émile)
  • The Social Contract, or Principles of Political Right (Du contrat social), 1762
  • Four Letters to M. de Malesherbes, 1762
  • Lettres de la montagne, 1764
  • Confessions of Jean-Jacques Rousseau (Les Confessions), 1770, diterbitkan 1782
  • Constitutional Project for Corsica, 1772
  • Considerations on the Government of Poland, 1772
  • Essai sur l'origine des langues, terbit 1781
  • Rêveries du promeneur solitaire, (tidak selesai), diterbitkan 1782
  • Dialogues: Rousseau Judge of Jean-Jacques, published 1782

Pranala luar