Departemen seberang laut Prancis: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
-iNu- (bicara | kontrib)
-iNu- (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 5: Baris 5:
[[Saint Pierre dan Miquelon]] menjadi departemen seberang laut pada tahun 1976, tetapi statusnya berubah menjadi [[jajahan seberang laut]] pada tahun 1985. Status departemen seberang laut identik dengan departemen metropolitan, tetapi berbeda dengan jajahan seberang laut dan [[teritori seberang laut]].
[[Saint Pierre dan Miquelon]] menjadi departemen seberang laut pada tahun 1976, tetapi statusnya berubah menjadi [[jajahan seberang laut]] pada tahun 1985. Status departemen seberang laut identik dengan departemen metropolitan, tetapi berbeda dengan jajahan seberang laut dan [[teritori seberang laut]].


Sejak 1982, setelah kebujakan [[desentralisasi]] [[pemerintah Perancis]], mereka telah memilih dewan kedaerahan dengan kekuatan sama dengan [[region di Perancis|region]] di [[Perancis Metropolitan|Perancis metropolitan]]. Sebagai hasil dari reisi konstitusional pada tahun 2003, region tersebut sekarang menjadi [[region seberang laut]]; memenuhi penamaan oleh Konstitusi tanpa memenuhi frasa departemen seberang laut atau region seberang laut, meskipun kemudian tidak digunakan secara virtual oleh media Perancis.
Sejak 1982, setelah keiujakan [[desentralisasi]] [[pemerintah Perancis]], mereka telah memilih dewan kedaerahan dengan kekuatan sama dengan [[region di Perancis|region]] di [[Perancis Metropolitan]]. Sebagai hasil dari amandemen konstitusional pada tahun 2003, region tersebut sekarang menjadi "[[Region seberang laut Perancis|region seberang laut]]; memenuhi penamaan oleh Konstitusi tanpa memenuhi frasa departemen atau region seberang laut, meskipun "region seberang laut" tidak banyak digunakan oleh media Perancis.


== Pranala luar ==
== Pranala luar ==
*{{fr}} [http://www.outre-mer.gouv.fr Kementerian departemen dan teritori seberang laut]
*{{fr}} [http://www.outre-mer.gouv.fr Kementerian Seberang Laut Perancis]
*{{fr}} [http://www.vie-publique.fr/decouverte_instit/instit/instit_3_7_0_q0.htm past and current developments of France’s overseas administrative divisions like DOMs and TOMs]
*{{fr}} [http://www.vie-publique.fr/decouverte_instit/instit/instit_3_7_0_q0.htm Penjelasan mengenai perkembangan departemen dan teritori seberang laut (dalam Bahasa Perancis)]


{{Departemen dan teritori seberang laut Perancis}}
{{Departemen dan teritori seberang laut Perancis}}

Revisi per 2 Oktober 2008 00.05


Artikel ini merupakan bagian dari
Pembagian administratif Prancis

(termasuk region seberang laut)

(termasuk departemen seberang laut)

Komunitas urban
Komunitas aglomerasi
Komunitas komune
Sindikat Aglomerasi Baru

Gabungan komune
Arondisemen kota

Lainnya dalam Prancis Seberang Laut

Jajahan seberang laut
Jajahan sui generis
Negara seberang laut
Teritori seberang laut
Pulau Clipperton

Departemen seberang laut (Bahasa Perancis: départements d’outre-mer atau DOM) merupakan ketetapan dibawah Konstitusi Republik Keempat 1946 yang diberikan kepada koloni perancis di Guadeloupe, Martinique dan Guyana Perancis di Karibia, dan Réunion di Samudera Hindia. Departemen seberang laut tersebut memiliki status politik sederajat dengan departemen metropolitan dan merupakan bagian integral Perancis, seperti Hawaii yang menjadi negara bagian dan bagian integral Amerika Serikat. Mereka diwakili di Majelis Nasional, Senat dan Dewan Ekonomi dan Sosial, memilih seorang Anggota Parlemen Eropa (MEP), dan juga menggunakan euro sebagai mata uangnya.

Saint Pierre dan Miquelon menjadi departemen seberang laut pada tahun 1976, tetapi statusnya berubah menjadi jajahan seberang laut pada tahun 1985. Status departemen seberang laut identik dengan departemen metropolitan, tetapi berbeda dengan jajahan seberang laut dan teritori seberang laut.

Sejak 1982, setelah keiujakan desentralisasi pemerintah Perancis, mereka telah memilih dewan kedaerahan dengan kekuatan sama dengan region di Perancis Metropolitan. Sebagai hasil dari amandemen konstitusional pada tahun 2003, region tersebut sekarang menjadi "region seberang laut; memenuhi penamaan oleh Konstitusi tanpa memenuhi frasa departemen atau region seberang laut, meskipun "region seberang laut" tidak banyak digunakan oleh media Perancis.

Pranala luar