Shinai: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Sunaryomlg8410 (bicara | kontrib)
rintisan
Tag: tanpa kategori [ * ] VisualEditor
 
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 1: Baris 1:
[[Image:Shinai.jpg|thumb|300px|Sebuah ''shinai'' yang terbuat dari [[bambu]].]]
Shinai adalah istilah untuk pedang bambu yang dipakai untuk latihan Kendo.
{{Nihongo|'''''Shinai'''''|竹刀}} adalah senjata berupa pedang bambu yang dipakai dalam [[kendo]].


Secara terminology, Shinai terdiri dari 2 huruf kanji, 竹 (''take'' = bamboo) dan 刀 (''katana/to'' = pedang). Tetapi alih-alih dibaca Taketo (seperti halnya Bokuto, pedang kayu), justru dibaca menjadi shina<ref>{{Cite web|url=https://www.kendo.web.id/shinai-pedang-bambu-sejarah-dan-jenisnya/|title=Shinai pedang bambu, sejarah dan jenisnya|last=Sun|date=2020-06-07|website=Kendo Kita|language=en-US|access-date=2020-06-18}}</ref>i.
Secara terminologi, Shinai terdiri dari 2 huruf kanji, 竹 (''take'' = bambu) dan 刀 (''katana/to'' = pedang). Tetapi alih-alih dibaca Taketo (seperti halnya Bokuto, pedang kayu), justru dibaca menjadi shinai.<ref>{{Cite web|url=https://www.kendo.web.id/shinai-pedang-bambu-sejarah-dan-jenisnya/|title=Shinai pedang bambu, sejarah dan jenisnya|last=Sun|date=2020-06-07|website=Kendo Kita|language=en-US|access-date=2020-06-18}}</ref>


Kata Shinai berasal dari kata kerja Shinau 撓う , yang artinya “menekuk / melenturkan”, dan merupakan kependekan dari ''shinai-take'' (bambu yang menekuk/melenturkan”). Hal ini merujuk kepada karakteristik shinai yang lentur dan bisa bengkok ketika mengalami benturan.
Kata Shinai berasal dari kata kerja Shinau 撓う , yang artinya “menekuk / melenturkan”, dan merupakan kependekan dari ''shinai-take'' (bambu yang menekuk/melenturkan”). Hal ini merujuk kepada karakteristik shinai yang lentur dan bisa bengkok ketika mengalami benturan.


==Lihat juga==
Shinai yang kita kenal sekarang dan dipakai oleh Kendo secara luas, terdiri dari 4 bilah bamboo yang kita sebut ''take''. ''Take'' dalam hal ini merujuk ke bilah bambu dari Shinai, meskipun ''take'' sendiri berarti bambu secara umum dalam bahasa Jepang. 4 bilah bambu tersebut disatukan oleh fitting, (atau semacam pengepas? Maaf saya tidak menemukan kosa kata yang tepat) yang biasanya terbuat dari kulit (kulit dalam bahasa jepang = 皮 ''kawa'' atau ''gawa'').
*[[Kendo]]
*[[Bokken]]
*[[Waster]]

==Pranala luar==
{{Commons category|Kendo shinai}}
{{negara-stub|Jepang}}
[[Kategori:Senjata dari Jepang]]

Revisi per 19 Juni 2020 01.02

Sebuah shinai yang terbuat dari bambu.

Shinai (竹刀) adalah senjata berupa pedang bambu yang dipakai dalam kendo.

Secara terminologi, Shinai terdiri dari 2 huruf kanji, 竹 (take = bambu) dan 刀 (katana/to = pedang). Tetapi alih-alih dibaca Taketo (seperti halnya Bokuto, pedang kayu), justru dibaca menjadi shinai.[1]

Kata Shinai berasal dari kata kerja Shinau 撓う , yang artinya “menekuk / melenturkan”, dan merupakan kependekan dari shinai-take (bambu yang menekuk/melenturkan”). Hal ini merujuk kepada karakteristik shinai yang lentur dan bisa bengkok ketika mengalami benturan.

Lihat juga

Pranala luar

  1. ^ Sun (2020-06-07). "Shinai pedang bambu, sejarah dan jenisnya". Kendo Kita (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-06-18.