Barang merugikan: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
baru
(Tidak ada perbedaan)

Revisi per 11 September 2008 13.39

Dalam ilmu ekonomi, barang merugikan atau bad (jamak, bads) dalam bahasa Inggris, adalah barang-barang yang tidak diinginkan konsumen, contohnya adalah sampah, polusi, dan limbah. Lawan dari bad adalah good (jamak, goods), yang diterjemahkan sebagai "barang" dalam bahasa Indonesia.

Penambahan kuantitas bads akan mengurangi kebahagian (hapiness) dan kepuasan (utility) konsumen.