Annonaceae: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Reitnorf141 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Reitnorf141 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 16: Baris 16:
lihat teks.
lihat teks.
}}
}}
'''Annonaceae''' adalah salah satu [[familia|suku]] anggota [[tumbuhan berbunga]]. Menurut [[sistem klasifikasi APG II]] suku ini termasuk ke dalam [[ordo (biologi)|bangsa]] [[Magnoliales]], [[klad]] '''[[magnoliids]]'''.
'''Annonaceae''' adalah salah satu [[familia|suku]] anggota [[tumbuhan berbunga]]. Menurut [[sistem klasifikasi APG II]] suku ini termasuk ke dalam [[ordo (biologi)|bangsa]] [[Magnoliales]], [[klad]] '''[[magnoliids]]'''. Tanaman ini berpotensi digunakan sebagai tanaman hias, tanaman peneduh, bahan kosmetik dan parfum, obat tradisional serta insektisida.<ref name=":0">{{Cite journal|last=Handayani|first=Tri|date=2016/07|title=Musim Berbunga Dan Berbuah Jenis-jenis Tanaman Koleksi Suku Annonaceae Di Kebun Raya Bogor|url=https://www.neliti.com/publications/54694/musim-berbunga-dan-berbuah-jenis-jenis-tanaman-koleksi-suku-annonaceae-di-kebun|journal=Botanic Gardens Bulletin|language=id|volume=19|issue=2|pages=91–104|issn=0125-961X}}</ref>

Annonaceae berpotensi digunakan sebagai tanaman hias, tanaman peneduh, bahan kosmetik dan parfum, obat tradisional serta insektisida.


== Deskripsi ==
== Deskripsi ==
{{commons|Annonaceae}}Annonaceae merupakan kelompok tumbuhan dengan perawakan pohon, perdu, dan liana. Pusat persebaran suku Annonaceae terdapat di daerah tropis.
{{commons|Annonaceae}}Annonaceae merupakan kelompok tumbuhan dengan perawakan pohon, perdu, dan liana<ref name=":0" />. Pusat persebaran suku Annonaceae terdapat di daerah tropis.Struktur bunga Annonaceae sangat bervariasi. Umumnya, kelopak dan petal berkelipatan tiga. Kepala putiknya seringkali mengeluarkan cairan kental yang disebut ''compitum'' untuk membantu penyerbukan. Putik dan benangsari tidak terbentuk bersamaan, sehingga bunga membutuhkan penyerbuk untuk membantu penyerbukannya. Bunga juga menjadi sumber makanan bagi serangga tersebut.

Struktur bunga Annonaceae sangat bervariasi. Umumnya, kelopak dan petal berkelipatan tiga. Kepala putiknya seringkali mengeluarkan cairan kental yang disebut ''compitum'' untuk membantu penyerbukan. Putik dan benangsari tidak terbentuk bersamaan, sehingga bunga membutuhkan penyerbuk untuk membantu penyerbukannya. Bunga juga menjadi sumber makanan bagi serangga tersebut.


== Anggota Spesies ==
== Anggota Spesies ==


* [[Anaxagorea javanica]]
*[[Anaxagorea javanica]]
* [[Alphonsea javanica]]
* [[Alphonsea javanica]]
* [[Alphonsea teisjmannii]]
* [[Alphonsea teisjmannii]]
Baris 34: Baris 30:
* [[Anomianthus dulcis]]
* [[Anomianthus dulcis]]
* [[Artabotrys hexapetalus]]
* [[Artabotrys hexapetalus]]
* [[Cananga odorata]]
* [[Cananga odorata]] (Kenanga)
* [[Cyathocalyx martabanicus]]
* [[Cyathocalyx martabanicus]]
* [[Dasymaschalon blumei]]
* [[Dasymaschalon blumei]]

Revisi per 30 Agustus 2019 15.50

Annonaceae
Monodora myristica
Klasifikasi ilmiah
Kerajaan:
Divisi:
(tanpa takson):
Ordo:
Famili:
Annonaceae
Genera

lihat teks.

Annonaceae adalah salah satu suku anggota tumbuhan berbunga. Menurut sistem klasifikasi APG II suku ini termasuk ke dalam bangsa Magnoliales, klad magnoliids. Tanaman ini berpotensi digunakan sebagai tanaman hias, tanaman peneduh, bahan kosmetik dan parfum, obat tradisional serta insektisida.[1]

Deskripsi

Annonaceae merupakan kelompok tumbuhan dengan perawakan pohon, perdu, dan liana[1]. Pusat persebaran suku Annonaceae terdapat di daerah tropis.Struktur bunga Annonaceae sangat bervariasi. Umumnya, kelopak dan petal berkelipatan tiga. Kepala putiknya seringkali mengeluarkan cairan kental yang disebut compitum untuk membantu penyerbukan. Putik dan benangsari tidak terbentuk bersamaan, sehingga bunga membutuhkan penyerbuk untuk membantu penyerbukannya. Bunga juga menjadi sumber makanan bagi serangga tersebut.

Anggota Spesies




  1. ^ a b Handayani, Tri (2016/07). "Musim Berbunga Dan Berbuah Jenis-jenis Tanaman Koleksi Suku Annonaceae Di Kebun Raya Bogor". Botanic Gardens Bulletin. 19 (2): 91–104. ISSN 0125-961X.