Kristian II dari Denmark: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Borgxbot (bicara | kontrib)
k Robot: Cosmetic changes
Idioma-bot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: lt:Kristijonas II
Baris 29: Baris 29:
[[ja:クリスチャン2世 (デンマーク王)]]
[[ja:クリスチャン2世 (デンマーク王)]]
[[la:Christianus II (rex Daniae)]]
[[la:Christianus II (rex Daniae)]]
[[lt:Kristijonas II]]
[[nl:Christiaan II van Denemarken]]
[[nl:Christiaan II van Denemarken]]
[[nn:Kristian II av Danmark-Norge]]
[[nn:Kristian II av Danmark-Norge]]

Revisi per 24 Maret 2008 16.39

Berkas:Christian 2.jpg
Raja Christian II

Christian II (2 Juli 148125 Januari 1559) berasal dari Kerajaan Danish dan Raja Denmark, Norwegia (15131523) dan Swedia (15201521), serta Kalmar Union. Christian lahir sebagai anak Raja John dari Denmark ("Kong Hans") dan Christina dari Saxony, di Nyborg Castle pada 1481. Ia menggantikan ayahnya sebagai raja dan warisan kerajaan di Denmark dan Norwegia. Kemudian, ia menggantikan Raja Frederick I dari Denmark sebagai raja.

Setelah sukses menginvasi Swedia pada 10 November 1520, bala tentara Denmark yang dipimpinnya mengeksekusi sejumlah pemimpin Swedia dalam Peristiwa Banjir Darah Stockholm. Peristiwa itu adalah rangkaian kejadian dari tanggal 4 November 1520. Puncaknya, sekitar 100 orang dihukum mati sekaligus. Ia mengabaikan tuntutan warga agar dirinya memberika amnesti umum.


Didahului oleh:
John
Raja Denmark
1513–1523
Diteruskan oleh:
Frederick I
Didahului oleh:
John
Raja Norwegia
1513–1523
Diteruskan oleh:
Frederick I
Didahului oleh:
Pemuda Sten Sture
Regent of Sweden
Raja Swedia
1520–1521
Diteruskan oleh:
Gustav Vasa
Regent of Sweden