Provinsi Iwami: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
VolkovBot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: sk:Iwami (provincia)
Maglev (bicara | kontrib)
k {{jepang-stub}} --> {{jepang-geo-stub}}
Baris 8: Baris 8:
{{Provinsi Lama Jepang}}
{{Provinsi Lama Jepang}}


{{jepang-stub}}
{{jepang-geo-stub}}


[[Kategori:Provinsi lama Jepang]]
[[Kategori:Provinsi lama Jepang]]

Revisi per 24 Januari 2008 09.38

Provinsi Iwami (石見国, iwami no kuni) adalah provinsi lama Jepang yang berada di wilayah yang sekarang menjadi bagian barat prefektur Shimane. Iwami berbatasan dengan provinsi Aki, Bingo, Izumo, Nagato, dan provinsi Suo.

Ibu kota berada di kota yang sekarang disebut Hamada. Di zaman Sengoku, wilayah Iwami dikuasai klan Mōri yang berkedudukan di provinsi tetangga Aki.