Huis Doorn

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Huis Doorn
Huis Doorn pada tahun 2010
Peta
Didirikan1956[1]
LokasiLangbroekerweg 10[2]
Doorn, Netherlands
Koordinat52°01′53″N 5°20′19″E / 52.0314°N 5.3386°E / 52.0314; 5.3386Koordinat: 52°01′53″N 5°20′19″E / 52.0314°N 5.3386°E / 52.0314; 5.3386
Wisatawan25.000 (2012)[3]
DirekturF.M. Louhenapessy[4]
PresidenR.C. Robbertsen[4]
Situs webwww.huisdoorn.nl

Huis Doorn (pelafalan dalam bahasa Belanda: [ɦœyz doːrn]) adalah sebuah rumah mewah dan museum nasional yang terletak di kota Doorn, Belanda. Huis Doorn pertama kali dibangun pada abad ke-9, dan setelah mengalami kehancuran dibangun lagi pada abad ke-14. Gedung yang berdiri saat ini didirikan pada abad ke-19. Rumah ini dikenal sebagai tempat tinggal mantan Kaisar Jerman Wilhelm II di pengasingan. Ia menetap di Huis Doorn dari tahun 1920 hingga kemangkatannya pada tahun 1941. Jenazahnya disemayamkan di sebuah mausoleum di kebun rumah ini.

Huis Doorn kini merupakan sebuah museum dan situs warisan nasional. Bagian dalamnya masih tetap sama seperti sejak Wilhelm II meninggal dunia.

Catatan kaki[sunting | sunting sumber]

  1. ^ (dalam bahasa Belanda) Reinier Baarsen, Het Huis Doorn, Jaarboek Monumentenzorg 2001, 2001. Diakses 11 April 2014.
  2. ^ Contact Diarsipkan 2013-10-02 di Wayback Machine., Huis Doorn. Retrieved on 27 September 2013.
  3. ^ (dalam bahasa Belanda) Nieuwe toekomst voor Huis Doorn Diarsipkan 2014-04-13 di Wayback Machine., Jaar van de historische buitenplaats, 2013. Diakses 27 September 2013.
  4. ^ a b (dalam bahasa Belanda) Organisatie Diarsipkan 2013-10-02 di Wayback Machine., Huis Doorn. Retrieved on 27 September 2013.

Pranala luar[sunting | sunting sumber]

Rijksmonument Belanda 506961