Helmi Budiman

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Helmi Budiman
Wabup Helmi Budiman.jpg
Wakil Bupati Garut ke-4
Mulai menjabat
23 Januari 2014
PresidenSusilo Bambang Yudhoyono
Joko Widodo
GubernurAhmad Heryawan
Mochammad Iriawan (Pj.)
Ridwan Kamil
BupatiRudy Gunawan
PendahuluAgus Hamdani
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Garut
Masa jabatan
1 September 2009 – 23 Januari 2014
PresidenSusilo Bambang Yudhoyono
Informasi pribadi
Lahir5 Mei 1971 (umur 52)
Seal of Tasikmalaya Regency.svg Tasikmalaya, Jawa Barat, Indonesia
Partai politik  PKS
Suami/istriHani Firdiani
Alma materLogo Unpad.JPG Universitas Padjajaran
Foto saat menjadi Calon Wabup nomor 8

dr. H. Helmi Budiman, M.M (lahir 5 Mei 1971) adalah Wakil Bupati Garut periode 2014 - 2019, Ia juga adalah Mantan anggota DPRD Kabupaten Garut periode 2009-2014 dari Fraksi PKS (Partai Keadilan Sejahtera). Ia dicalonkan oleh Partai Gerindra, PKS dan PBB untuk menjadi Calon Wakil Bupati Garut periode 2014-2019[1] Sebelumnya pada tahun 2008, Ia juga pernah menjadi calon Wakil Bupati Garut namun gagal.

Pendidikan[sunting | sunting sumber]

Riwayat Organisasi[sunting | sunting sumber]

  • 1991 s.d 1992: Anggota Dewan Pertimbangan Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Padjajaran
  • 1992 s.d 1994: Ketua Dewan Keluarga Masjid Fakultas Kedokteran Universitas Padjajaran
  • ------- s.d 2005: Bendahara DPD PKS Garut
  • 2005 s.d 2010: Ketua DPD PKS Garut
  • 2004 s.d sekarang: Ketua DPD Gema Keadilan Garut
  • 2013 s.d sekarang: Wakil Ketua Syarikat Islam Garut.

Riwayat Pekerjaan[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

Jabatan politik
Didahului oleh:
Agus Hamdani G.S.
Wakil Bupati Garut
23 Januari 2014 – Sekarang
Diteruskan oleh:
Masih Menjabat