Lompat ke isi

Harapan Baru (Israel)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Harapan Baru
תקווה חדשה
Ketua umumGideon Sa'ar
PendiriGideon Sa'ar
Dibentuk8 Desember 2020
Dipisah dariLikud
Derekh Eretz
IdeologiLiberalisme nasional
Zionisme
Posisi politikKanan tengah[1][2] hingga
Sayap kanan[3]
Warna  Biru
  Toska
  Hijau kekuningan
Knesset
6 / 120
Lambang pemilu
ת
ت

[4]
Situs web
www.newhope.org.il

Harapan Baru (bahasa Ibrani: תִּקְוָוה חֲדָשָׁה, translit. Tikva Hadasha‎), secara resmi dikenal sebagai Harapan Baru — Persatuan untuk Israel (bahasa Ibrani: תִּקְוָוה חֲדָשָׁה אַחְדוּת לְיִשְׂרָאֵל, translit. Tikva Hadasha Achdut L'Israel‎) adalah sebuah partai politik berhaluan liberalisme nasional[5] di Israel. Partai ini didirikan pada tahun 2020 oleh Gideon Sa'ar, seorang mantan menteri sekaligus bekas kader Likud.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Liberman urges Sa'ar, Lapid, Bennett to join with him against Netanyahu: reports". The Times of Israel (dalam bahasa Inggris). 15 Desember 2020. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-04-22. Diakses tanggal 2021-07-23. 
  2. ^ "Sa'ar to CNN: I intend to win, I believe Israelis will create the change". The Jerusalem Post (dalam bahasa Inggris). 15 Januari 2021. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-08-05. Diakses tanggal 2021-07-23. 
  3. ^ "Israel election: New poll due after unity government crumbles". BBC (dalam bahasa Inggris). 22 Desember 2020. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-04-24. Diakses tanggal 2021-07-23. 
  4. ^ "תקווה חדשה בהנהגת גדעון סער לראשות הממשלה". Central Election Committee for the Knesset (dalam bahasa Ibrani). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-08-14. Diakses tanggal 2021-07-23. 
  5. ^ Münch, Peter (10 Desember 2020). "Der Rivale macht Ernst". Süddeutsche Zeitung (dalam bahasa Jerman). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-04-18. Diakses tanggal 2021-07-23.