Gunung Sangay

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Sangay
Titik tertinggi
Ketinggian5.300 m (17.400 ft)[1][2]
Puncak1.588 m (5.210 ft)[3]
Masuk dalam daftarUltra
Koordinat2°0′9″S 78°20′27″W / 2.00250°S 78.34083°W / -2.00250; -78.34083Koordinat: 2°0′9″S 78°20′27″W / 2.00250°S 78.34083°W / -2.00250; -78.34083[4]
Penamaan
Nama terjemahanThe Frightener[5] (Quechua)
Pengucapan[saŋˈɡai]:Templat:Needs IPA
Geografi
Sangay di Ecuador
Sangay
Sangay
Location of Sangay in Ecuador
LetakEcuador
PegununganAndes
Geologi
Jenis gunungStratovolcano
Busur/sabuk vulkanikNorth Volcanic Zone
Letusan terakhir1934 to present
Pendakian
Pendakian pertamaAugust 4, 1929[5]
Rute termudahRock/Snow climb[6]

Gunung Sangay merupakan gunung berapi dengan ketinggian 5.286 meter atau 17.343 kaki yang ada di Provinsi Morona Santiago, Ekuador, Amerika Selatan.[7] Gunung Sangay merupakan gunung api aktif paling tinggi di dunia.[8] Gunung Sangay adalah gunung api bertipe stratovolcano yang letaknya terpencil, berada di wilayah Pegunungan Andes. Gunung ini merupakan hasil subduksi Lempeng Nazca dan tepat berada di lempeng Amerika Selatan. Di bagian selatan Gunung Sangay terdapat sudut subduksi yang terlalu dangkal untuk menghasilkan magma.[9]

Berdasarkan catatan sejarah awal, Gunung Sangay tercatat pernah erupsi pada tahun 1628. Selain itu, gunung ini juga terus menerus erupsi dari tahun 1728 hingga 1916. Kemudian Gunung Sangay kembali erupsi tahun 1934 hingga sekarang. Aktivitas erupsi yang konstan ini membuat perubahan morfologi kawah puncak Sangay.[10]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Ecuador: 15 Mountain Summits with Prominence of 1,500 meters or greater". Peaklist.org. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2008-12-25. Diakses tanggal 7 May 2015. 
  2. ^ Estimate based on SRTM and ASTER data, which agree that the often quoted elevation of 5230 metres is too low.
  3. ^ Jonathan de Ferranti and Aaron Maizlish. "Ecuador". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-09-13. Diakses tanggal 10 February 2012. 
  4. ^ "Sangay". Global Volcanism Program. Smithsonian National Museum of Natural History. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-09-25. Diakses tanggal 5 February 2012. 
  5. ^ a b Jason Wilson (2009). The Andes: A Cultural History. Oxford University Press. ISBN 978-0-19-538636-3. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-08-10. Diakses tanggal 5 February 2012. 
  6. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama climb
  7. ^ "Global Volcanism Program | Sangay". volcano.si.edu. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-06-26. Diakses tanggal 2019-12-16. 
  8. ^ "Sangay". www.volcanodiscovery.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-03-24. Diakses tanggal 2019-12-20. 
  9. ^ "Sangay | Volcano World | Oregon State University". volcano.oregonstate.edu. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-04-16. Diakses tanggal 2019-12-20. 
  10. ^ "Sangay Volcano (Ecuador) news & activity updates". volcanoyt.com (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-04-16. Diakses tanggal 2019-12-22.