Grenadine

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Kepulauan Grenadine
Geografi
LokasiKaribia
KepulauanAntillen Kecil
Jumlah pulau32
Pulau besarCarriacou, Young Island, Bequia, Mustique, Canouan, Union Island, Mayreau, Petit St Vincent, and Pulau Palm.
Luas86 km2
Pemerintahan
Negara
Negara
Info lainnya
Peta

Grenadine
Julukan: 
Grenadine
Populasi
 • Totalperk. 20.880
 • Kepadatan194,2/km2 (5,030/sq mi)

Grenadine adalah sebuah kelompok pulau-pulau kecil yang terletak di garis antara pulau-pulau besar Saint Vincent dan Grenada di Antillen Kecil. Sembilan dihuni dan terbuka untuk umum (atau sepuluh, jika pulau lepas pantai Pulau Young dihitung): Bequia, Mustique, Canouan, Union Island, Petit St Vincent, Palm Island dan Mayreau, semuanya di Saint Vincent dan Grenadine, ditambah Petite Martinique dan Carriacou di Grenada.

Beberapa pulau milik pribadi tambahan seperti Calivigny juga dihuni.

Pranala luar[sunting | sunting sumber]

Koordinat: 12°44′N 61°21′W / 12.733°N 61.350°W / 12.733; -61.350