François Chabot
Tampilan
(1793) | |
Biografi | |
---|---|
Kelahiran | 23 Oktober 1756 Saint-Geniez-d'Olt |
Kematian | 5 April 1794 (37 tahun) Paris |
Penyebab kematian | Pemancungan |
Tempat pemakaman | Errancis Cemetery (en) Galat: Kedua parameter tahun harus terisi! |
Member of the French National Assembly (en) Konvensi Nasional | |
4 September 1792 – 5 April 1794 Daerah pemilihan: Loir-et-Cher | |
Member of the French National Assembly (en) Majelis Legislatif Nasional Perancis | |
2 September 1791 – 20 September 1792 Daerah pemilihan: Loir-et-Cher | |
Data pribadi | |
Agama | Gereja Katolik Roma |
Kegiatan | |
Pekerjaan | politikus |
Partai politik | Jakobin |
Ordo keagamaan | Ordo Saudara Dina Kapusin |
5 Mei 1789 | Revolusi Prancis |
Keluarga | |
Kerabat | Moses Dobruška (en) (brother-in-law (en) ) |
François Chabot (23 Oktober 1756 – 5 April 1794) adalah seorang politikus Prancis.
Kehidupan awal
[sunting | sunting sumber]Lahir di Saint-Geniez-d'Olt (Aveyron), Chabot menjadi frater Kapusin di Rodez sebelum Revolusi Prancis, sesambil membaca karya-karya philosophe - alasan ia dilarang berkotbah di keuskupannya.
Setelah Konstitusi Sipil Rohaniwan, ia menikah dan meneruskan kegiatannya sebagai pendeta konstitusional, menjadi vikar besar Henri Grégoire, uskup Blois. Ia juga merupakan pendiri kelompok Jacobin di Rodez. Ia kemudian terpilih pada Majelis Legislatif, duduk dalam posisi sayap kiri jauh, dan membentuk "Trio Cordelier" bersama dengan Claude Bazire dan Antoine Christophe Merlin.[1]
Catatan
[sunting | sunting sumber]- ^ Chisholm 1911, hlm. 785.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- Hampson, N. (1976). "Francois Chabot and His Plot". Transactions of the Royal Historical Society. 5th. 26: 1–14.
- Kaiser, Thomas (2003). "Austrian Committee to the Foreign Plot: Marie-Antoinette, Austrophobia, and the Terror". The Society for French Historical Studies.
- Jones, P.M. (1988). The Peasantry in the French Revolution. Cambridge University Press.
Atribusi:
- Artikel ini menyertakan teks dari suatu terbitan yang sekarang berada pada ranah publik: Chisholm, Hugh, ed. (1911). "Chabot, François". Encyclopædia Britannica. 5 (edisi ke-11). Cambridge University Press. hlm. 785.