Fellipe Bertoldo

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Fellipe Bertoldo
Informasi pribadi
Nama lengkap Fellipe Bertoldo dos Santos
Tanggal lahir 5 Januari 1991 (umur 33)
Tempat lahir São Paulo, Brazil[1]
Tinggi 1,79 m (5 ft 10+12 in)
Posisi bermain Atacker Midfielder
Informasi klub
Klub saat ini Persib Bandung
Nomor TBA
Karier junior
2007–2010 Paulista
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2011 SE Palmeiras 0 (0)
2011 SE Palmeiras II 11 (0)
2012 Guaçuano 12 (0)
2013 Botafogo-SP 18 (3)
2014 Inter de Bebedouro
2015 Oita Trinita 0 (0)
2015Verspah Oita (loan) 12 (3)
2016 Esteghlal Khuzestan 10 (0)
2016 Mitra Kukar 14 (0)
2016 Arema FC 0 (0)
2018 Persib Bandung
Tim nasional
2014 Timor-Leste U23 2 (0)
2014–2015 Timor-Leste 5 (1)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 7 March 2016
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 3 September 2015

Fellipe Bertoldo dos Santos (lahir 5 januari 1991) pemain sepa Brasil berpaspor Timor Leste yang bermain sebagai gelandang. Pada tanggal 19 januari 2017, Konfederasi Sepak bola Asia menyatakan Bertoldo dan sebelas pemain Brasil lainnya tidak memenuhi syarat untuk mewakili Timor leste.[2][3]

Prestasi[sunting | sunting sumber]

Esteghlal Khuzestan

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Jogador Fellipe Bertoldo" (dalam bahasa Portuguese). Antonius Assessoria Esportiva. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-06-17. Diakses tanggal 21 January 2017. 
  2. ^ "AFC Disciplinary Committee decision 20170119DC01" (PDF). Asian Football Confederation. 19 January 2017. Diarsipkan (PDF) dari versi asli tanggal 2018-05-26. Diakses tanggal 21 January 2017. 
  3. ^ Chade, Jamil (20 January 2017). "Com brasileiros 'falsificados' em campo, Timor Leste é banido de competições" [With Brazilians "falsified" on field, East Timor is banned from competitions] (dalam bahasa Portuguese). Estadão. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-08-21. Diakses tanggal 21 January 2017. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]