Dominic A. Antonelli

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Dominic A. Antonelli
Lahir23 Agustus 1967 (umur 56)[1]
Detroit, Michigan
StatusPurna tugas
KebangsaanAmerika Serikat
AlmamaterInstitut Teknologi Massachusetts (Sarjana)
Universitas Washington (Magistrat)
PekerjaanPilot uji coba
Karier luar angkasa
Antariksawan NASA
PangkatKomandan Angkatan Laut Amerika Serikat
Waktu di luar angkasa
24 hari 13 jam 58 menit
Seleksi2000 NASA Group
MisiSTS-119, STS-132
Lambang misi
STS-119

Dominic Anthony "Tony" Antonelli (lahir 23 Agustus 1967) adalah seorang purnawirawan antariksawan NASA. Antonelli lahir di Detroit, Michigan, tetapi dibesarkan di Indiana dan Carolina Utara.[2] Ia telah menikah dan memiliki dua anak.[2]

Pendidikan[sunting | sunting sumber]

Antonelli lulus dari Douglas Byrd High School di Fayetteville, Carolina Utara.[2]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Astronaut Biography: Dominic Antonelli spacefacts.de. Retrieved July 12, 2011.
  2. ^ a b c "DOMINIC A. ANTONELLI (COMMANDER, USN, RET)" (PDF). NASA. July 2016. Diakses tanggal January 8, 2021. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]