Distrik Huyi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Huyi
鄠邑区
Koordinat: 34°06′47″N 108°36′22″E / 34.113°N 108.606°E / 34.113; 108.606Koordinat: 34°06′47″N 108°36′22″E / 34.113°N 108.606°E / 34.113; 108.606[1]
NegaraRepublik Rakyat Tiongkok
ProvinsiShaanxi
Kode sub-provinsialXi'an
Luas
 • Total1.279,42 km2 (49,399 sq mi)
Populasi
 (2010)[2]
 • Total556.377
 • Kepadatan4,3/km2 (11/sq mi)
Zona waktuUTC+8 (Waktu Standar Tiongkok)
Kode pos
7103XX
Kode area telepon(0)029
Situs webwww.xahy.gov.cn

Distrik Huyi (Hanzi: 鄠邑区; Pinyin: Hùyì Qū) dulunya juga dikenal sebagai Distrik Hu, atau Huxian, (Hanzi sederhana: 户县; Hanzi tradisional: 戶縣; Pinyin: Hù Xiàn) berada di bawah administrasi Xi'an, ibukota provinsi Tiongkok Shaanxi. Distrik tersebut berbatasan dengan kota tingkat prefektur Xianyang di utara dan Ankang selatan dan Distrik Chang'an di timur.

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ Peta Google – Huxian (Peta). Kartografi oleh Google, Inc. Google, Inc. Diakses tanggal 2014-07-02. 
  2. ^ 西安市2010年第六次全国人口普查主要数据公报 (dalam bahasa Tionghoa). 西安晚报 [Xi'an Evening News]. 25 May 2011. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-02-20. Diakses tanggal 3 July 2014.