Daftar perwakilan Belanda untuk Film Internasional Terbaik pada Academy Award

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Sutradara Fons Rademakers memenangkan Academy Award untuk Film Berbahasa Asing Terbaik dengan film buatannya The Assault.

Belanda telah mengirimkan sejumlah film untuk Penghargaan Akademi untuk Film Berbahasa Asing Terbaik sejak 1959. Penghargaan tersebut diberikan secara tahunan oleh Academy of Motion Picture Arts and Sciences Amerika Serikat kepada sebuah film durasi cerita yang dibuat di luar Amerika Serikat yang utamanya berisi dialog non-Inggris.[1] Penghargaan tersebut dibuat pada Academy Awards 1956, meneruskan Penghargaan Kehormatan Akademi non-kompetitif yang dipersembahkan antara 1947 dan 1955 kepada film-film berbahasa asing terbaik yang dirilis Amerika Serikat.[2]

Pada 2008, tujuh film Belanda telah dinominasikan pada Penghargaan Akademi untuk Film Berbahasa Asing Terbaik, tiga diantaranya memenangkan penghargaan tersebut: The Assault pada 1987, Antonia's Line pada 1996 dan Character pada 1998.[3] Dua perwakilan Belanda didiskualifikasi: The Vanishing pada 1989 karena lebih dari setengah film tersebut berbahasa Prancis dan Bluebird pada 2006 karena telah ditayangkan di televisi.[4]

Fons Rademakers mewakili Belanda dalam kompetisi tersebut sebanyak lima kali, meraih dua nominasi Oscar, termasuk satu kemenangan.

Perwakilan[sunting | sunting sumber]

Setiap tahun, masing-masing negara diundang oleh Academy of Motion Picture Arts and Sciences untuk mewakili film terbaiknya pada Penghargaan Akademi untuk Film Berbahasa Asing Terbaik. Komite Penghargaan Film Berbahasa Asing melihat proses dan ikhtisar seluruh film yang diwakilkan. Setelah itu, suara mereka melalui pemungutan suara rahasia menentukan lima nominasi untuk penghargaan tersebut.[1] Sebelum penghargaan tersebut dibuat, Badan Gubernur Akademi memberikan suara pada sebuah film setiap tahun yang dianggap merupakan film berbahasa asing terbaik yang dirilis di Amerika Serikat, dan film tersebut bukanlah perwakilan.[2] Di bawah ini adalah daftar film-film yang diwakilkan oleh Belanda untuk dilihat kembali oleh Akademi untuk penghargaan tersebut sejak entri pertamanya pada 1959.

Tahun
(Acara)
Judul film yang digunakan dalam nominasi Judul asli Bahasa Utama Sutradara Hasil
1959:
(ke-32)
The Village on the River Dorp aan de rivier Belanda Rademakers, FonsFons Rademakers Masuk Nominasi
1963:
(ke-36)
Like Two Drops of Water Als twee druppels water Belanda Rademakers, FonsFons Rademakers Tidak Masuk Nominasi
1964:
(ke-37)
The Human Dutch Alleman Belanda Haanstra, BertBert Haanstra Tidak Masuk Nominasi
1969
(ke-42)
Monsieur Hawarden Monsieur Hawarden Belanda Kümel, HarryHarry Kümel Tidak Masuk Nominasi
1971
(ke-44)
Mira Mira Belanda Rademakers, FonsFons Rademakers Tidak Masuk Nominasi
1973:
(ke-46)
Turkish Delight Turks Fruit Belanda Verhoeven, PaulPaul Verhoeven Masuk Nominasi
1974
(ke-47)
Help! The Doctor Is Drowning Help, de dokter verzuipt! Belanda van der Heyde, NikolaiNikolai van der Heyde Tidak Masuk Nominasi
1975
(ke-48)
Dr. Pulder Sows Poppies Dokter Pulder zaait papavers Belanda Haanstra, BertBert Haanstra Tidak Masuk Nominasi
1976
(ke-49)
Max Havelaar Max Havelaar Belanda, Indonesia Rademakers, FonsFons Rademakers Tidak Masuk Nominasi
1977
(ke-50)
Soldier of Orange Soldaat van Oranje Belanda, Jerman, Inggris Verhoeven, PaulPaul Verhoeven Tidak Masuk Nominasi
1978
(ke-51)
Pastorale 1943 Pastorale 1943 Belanda, Jerman Verstappen, WimWim Verstappen Tidak Masuk Nominasi
1979
(ke-52)
A Woman Like Eve Een Vrouw als Eva Belanda van Brakel, NouchkaNouchka van Brakel Tidak Masuk Nominasi
1980
(ke-53)
In for Treatment Opname Belanda Kok, MarjaMarja Kok & Erik van Zuylen Tidak Masuk Nominasi
1981
(ke-54)
Come-Back! Come-Back Belanda Severijn, JonneJonne Severijn Tidak Masuk Nominasi
1982
(ke-55)
The Cool Lakes of Death Van de koele meren des doods Belanda van Brakel, NouchkaNouchka van Brakel Tidak Masuk Nominasi
1983
(ke-56)
The Fourth Man De vierde man Belanda Verhoeven, PaulPaul Verhoeven Tidak Masuk Nominasi
1984
(ke-57)
Army Brats Schatjes! Belanda van Hemert, RuudRuud van Hemert Tidak Masuk Nominasi
1985
(ke-58)
The Dream De Dream Frisia Barat Verhoeff, PieterPieter Verhoeff Tidak Masuk Nominasi
1986
(ke-59)
The Assault De Aanslag Belanda, Jerman, Inggris Rademakers, FonsFons Rademakers Memenangkan Penghargaan Akademi
1987
(ke-60)
Count Your Blessings Van geluk gesproken Belanda Verhoeff, PieterPieter Verhoeff Tidak Masuk Nominasi
1988
(ke-61)
The Vanishing Spoorloos Belanda, Prancis Sluizer, GeorgeGeorge Sluizer Didiskualifikasi[A]
1989
(ke-62)
Polonaise Leedvermaak Belanda Weisz, FransFrans Weisz Tidak Masuk Nominasi
1990
(ke-63)
Evenings De Avonden Belanda van den Berg, RudolfRudolf van den Berg Tidak Masuk Nominasi
1991
(64)
Eline Vere Eline Vere Belanda, Prancis, Inggris Kümel, HarryHarry Kümel Tidak Masuk Nominasi
1992
(ke-65)
The Northerners De Noorderlingen Belanda van Warmerdam, AlexAlex van Warmerdam Tidak Masuk Nominasi
1993
(ke-66)
The Little Blonde Death De Kleine Blonde Dood Belanda van de Velde, JeanJean van de Velde Tidak Masuk Nominasi
1994
(ke-67)
06 06 Belanda van Gogh, TheoTheo van Gogh Tidak Masuk Nominasi
1995
(ke-68)
Antonia's Line Antonia Belanda Gorris, MarleenMarleen Gorris Memenangkan Penghargaan Akademi
1996
(ke-69)
Long Live the Queen Lang leve de koningin Belanda Lammers, EsméEsmé Lammers Tidak Masuk Nominasi
1997
(ke-70)
Character Karakter Belanda van Diem, MikeMike van Diem Memenangkan Penghargaan Akademi
1998
(ke-71)
The Polish Bride De Poolse bruid Belanda, Polandia Traidia, KarimKarim Traidia Tidak Masuk Nominasi
1999
(ke-72)
Scratches in the Table Madelief: Krassen in het tafelblad Belanda Houtman, InekeIneke Houtman Tidak Masuk Nominasi
2000
(ke-73)
Little Crumb Kruimeltje Belanda Peters, MariaMaria Peters Tidak Masuk Nominasi
2001
(ke-74)
The Moving True Story of a Woman Ahead of Her Time Nynke Belanda, Frisia Barat Verhoeff, PieterPieter Verhoeff Tidak Masuk Nominasi
2002:
(ke-75)
Zus & Zo Zus & Zo Belanda van der Oest, PaulaPaula van der Oest Masuk Nominasi
2003:
(ke-76)
Twin Sisters De Tweeling Belanda, Jerman Sombogaart, BenBen Sombogaart Masuk Nominasi
2004
(ke-77)
Simon Simon Belanda Terstall, EddyEddy Terstall Tidak Masuk Nominasi
2005:
(ke-78)
Bluebird BlueBird Belanda de Jong, MijkeMijke de Jong Didiskualifikasi[B]
2006
(ke-79)
Black Book Zwartboek Belanda, Jerman, Inggris Verhoeven, PaulPaul Verhoeven Masuk Daftar Pendek Januari
2007
(ke-80)
Duska Duska Belanda, Rusia Stelling, JosJos Stelling Tidak Masuk Nominasi
2008
(ke-81)
Dunya & Desie Dunya & Desie Belanda, Arab Nechushtan, DanaDana Nechushtan Tidak Masuk Nominasi
2009
(ke-82)
Winter in Wartime [C] Oorlogswinter Belanda, German, Inggris Koolhoven, MartinMartin Koolhoven Masuk Daftar Pendek Januari
2010
(ke-83)
Tirza[5] Tirza Belanda van den Berg, RudolfRudolf van den Berg Tidak Masuk Nominasi[6]
2011
(ke-84)
Sonny Boy[7] Sonny Boy Belanda Peters, MariaMaria Peters Tidak Masuk Nominasi
2012
(ke-85)
Kauwboy[8] Kauwboy Belanda Koole, BoudewijnBoudewijn Koole Tidak Masuk Nominasi
2013
(ke-86)
Borgman[9] Borgman Belanda van Warmerdam, AlexAlex van Warmerdam Tidak Masuk Nominasi
2014
(ke-87)
Accused[10] Lucia de B. Belanda van der Oest, PaulaPaula van der Oest Masuk Daftar Pendek Januari[11]
2015
(ke-88)
The Paradise Suite[12] The Paradise Suite Bulgaria, Swedia, Prancis, Bosnia, Serbia, Belanda van Ginkel, JoostJoost van Ginkel Tidak Masuk Nominasi
2016
(ke-89)
Tonio[13] Tonio Belanda van der Oest, PaulaPaula van der Oest Tidak Masuk Nominasi
2017
(ke-90)
Layla M.[14] Layla M. Belanda de Jong, MijkeMijke de Jong
TBD

Lihat pula[sunting | sunting sumber]

Catatan[sunting | sunting sumber]

A^: The Vanishing didiskualifikasi karena Akademi menganggap bahwa terlalu banyak dialog Prancis dalam film tersebut untuk memenuhi persyaratan. Meskipun film tersebut diproduksi di Belanda oleh pembuat film Prancis-Belanda dan kebanyakan pemerannya adalah orang Belanda, AMPAS menganggap bahwa film tersebut tak layak untuk mewakili Belanda. Belanda enggan mengirim film lainnya, membuat mereka tak mewakilkan untuk pertama kalinya sejak 1972.[4]
B^: Bluebird ditolak oleh Akademi karena film tersebut sebelumnya ditayangkan di televisi Belanda. Akademi tidak memungkiri bahwa pada kenyataannya film tersebut baru disunting untuk layar lebar sejak penyiaran tersebut, dengan menyatakan "tak ada perbedaan antara dua versi tersebut." Karena pernyataan tersebut, Belanda dianggap tak layak mewakilkan sebuah entri baru.[4]
C^: Komite seleksi Belanda awalnya mengumumkan The Silent Army, karya Jean van de Velde sebagai perwakilan Oscar resmi mereka. Beberapa orang dalam industri film Belanda menentangnya dengan menganggap bahwa film tersebut tak layak karena terlalu banyak berisi dialog Inggris dan karena film tersebut ditayangkan di bioskop-bioskop Belanda dalam sebuah versi alternatif, yang melanggar peraturan AMPAS. Komite menarik perwakilan tersebut dan menyepakati peninjauan ulang. Mereka kemudian memilih The Silent Army untuk kedua kalinya. Setelah dimajukan ke AMPAS dan berkata bahwa film tersebut pada kenyataannya dapat didiskualifikasi, mereka meninjau untuk ketiga kalinya dan memilih Winter in Wartime.[4]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ a b "Rule Thirteen: Special Rules for the Foreign Language Film Award". Academy of Motion Picture Arts and Sciences. Academy of Motion Picture Arts and Sciences. Diarsipkan dari versi asli tanggal 22 August 2013. Diakses tanggal 2013-08-26. 
  2. ^ a b "History of the Academy Awards - Page 1". Academy of Motion Picture Arts and Sciences. Diarsipkan dari versi asli tanggal 22 June 2008. Diakses tanggal 2008-07-29. 
  3. ^ "Foreign Language Film Facts". Academy of Motion Picture Arts and Sciences. 2008-03-08. Diakses tanggal 2008-06-29. 
  4. ^ a b c d Zagt, Ab (2005-12-14). "Oscar shoots down Dutch 'Bluebird'". redOrbit. Diakses tanggal 2008-07-29. 
  5. ^ "Tirza named Dutch foreign language Oscar submission". Screen Daily. Diakses tanggal 2010-09-02. 
  6. ^ "9 Foreign Language Films Continue to Oscar Race". oscars.org. Diakses tanggal 2011-01-19. 
  7. ^ "63 Countries Vie for 2011 Foreign Language Film Oscar". oscars.org. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-05-21. Diakses tanggal 2011-10-14. 
  8. ^ "Koole's Kauwboy selected as The Netherlands' Foreign Language Oscar entry submission". Screen International. Diakses tanggal 2012-09-06. 
  9. ^ "Netherlands enters Borgman into Oscar race". Screendaily. Diakses tanggal 2013-09-13. 
  10. ^ "Accused' Tapped Dutch Candidate for Oscar's Foreign-Language Noms". Variety. Diakses tanggal 5 September 2014. 
  11. ^ "9 Foreign Language Films Advance in Oscar Race". AMPAS. Diakses tanggal 19 December 2014. 
  12. ^ "'Paradise Suite' Booked As Dutch Candidate For Foreign-Language Oscar Race". Variety. 7 September 2015. Diakses tanggal 7 September 2015. 
  13. ^ Roxborough, Scott (6 September 2016). "Oscars: Netherlands Selects 'Tonio' for Foreign-Language Category". The Hollywood Reporter. Diakses tanggal 6 September 2016. 
  14. ^ Keslassy, Elsa (5 September 2017). "Mijke de Jong's 'Layla M.' Is Dutch Entry in Foreign-Language Oscar Race". Variety. Diakses tanggal 5 September 2017. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]