Bendera Siprus Utara

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Rasio bendera: 2:3

Bendera Siprus Utara (Turki: Kuzey Kıbrıs Türk Cumhuriyeti bayrağı), berdasar kepada Bendera Turki dengan warna yang diterbalikkan dan dua garis horizontal merah ditambahkan pada bagian atas dan bawah. Bendera tersebut adalah hasil dari kompetisi untuk menemukan bendera yang mewakili Siprus Utara. Penggunaan lokal bendera Turki agak mirip dengan penggunaan bendera Yunani di bagian pulau yang lain.