Baby Face Harrington

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Baby Face Harrington
SutradaraRaoul Walsh
ProduserEdgar Selwyn
SkenarioNunnally Johnson
Edwin H. Knopf
Charles Lederer
Barry Trivers
Berdasarkan
Something to Brag About
Sandiwara tahun 1925
oleh Edgar Selwyn
William LeBaron[1][2]
PemeranCharles Butterworth
Una Merkel
Harvey Stephens
Eugene Pallette
Nat Pendleton
Penata musikPaul Marquardt
Jack Virgil
Edward Ward
Sam Wineland
SinematograferOliver T. Marsh
PenyuntingWilliam S. Gray
Perusahaan
produksi
DistributorMetro-Goldwyn-Mayer
Tanggal rilis
  • 12 April 1935 (1935-04-12)
Durasi62 menit
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris

Baby Face Harrington adalah sebuah film komedi Amerika Serikat tahun 1935 yang disutradarai oleh Raoul Walsh dan ditulis oleh Nunnally Johnson, Edwin H. Knopf dan Charles Lederer. Film tersebut menampilkan Charles Butterworth, Una Merkel, Harvey Stephens, Eugene Pallette dan Nat Pendleton. Film tersebut dirilis pada 12 April 1935, oleh Metro-Goldwyn-Mayer.[3][4]

Pemeran[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]