24 Jam Bersama Gaspar (film)
24 Jam Bersama Gaspar | |
---|---|
Sutradara | |
Produser |
|
Penulis | |
Penulis skenario | M. Irfan Ramli |
Didasarkan dari | 24 Jam Bersama Gaspar oleh Sabda Armandio |
Perusahaan produksi |
|
Tanggal rilis | Segera tayang |
Negara | |
Bahasa |
24 Jam Bersama Gaspar adalah film drama misteri Indonesia mendatang yang disutradarai oleh Yosep Anggi Noen.[1] Film ini diadaptasi dari novel berjudul sama karya Sabda Armandio.[2]
Produksi[sunting | sunting sumber]
Pengembangan[sunting | sunting sumber]
Pada 1 April 2021, Angga Dwimas Sasongko mengumumkan beberapa film yang akan berkolaborasi dengan sutradara dan rumah produksi lain. Proyek film yang diumumkan salah satunya adalah 24 Jam Bersama Gaspar.[3] Yosep Anggi Noen ditunjuk sebagai sutradara dan M. Irfan Ramli sebagai penulis skenario, serta Visinema Pictures akan bekerja sama dengan KawanKawan Media.[4]
Pada 30 April 2022, Angga memposting halaman depan naskah film ini yang sudah mulai ditulis oleh Irfan sejak 7 Oktober 2021.[5]
Referensi[sunting | sunting sumber]
- ^ "24 Jam Bersama Gaspar, proyek film terbaru Visinema Pictures bersama KawanKawan Media!". Instagram.com. Diakses tanggal 12 Juni 2021.
- ^ "24 Jam Bersama Gaspar Karangan Sabda Armandio akan Dijadikan Film Terbaru oleh Yosep Anggi Noen". Whiteboardjournal.com. 6 Juni 2021. Diakses tanggal 26 Juli 2021.
- ^ Herlambang, Helmy (3 Juni 2021). "Visinema Pictures Umumkan Deretan Film Indonesia Terbaru hingga 2022". Kincir.com. Diakses tanggal 26 Juli 2021.
- ^ Update 2, Tim Sragen. "Yosep Anggi Noen Garap Film Adaptasi dari Novel Detektif Indonesia". Sragenupdate.pikiran-rakyat.com. Diakses tanggal 3 Januari 2022.
- ^ Angga Dwimas Sasongko [@anggasasongko] (30 April 2022). "Exciting project with heavy-weight Filmmaker, work together for coolest script ever!". Diakses tanggal 1 Mei 2022 – via Instagram.
Pranala luar[sunting | sunting sumber]
- (Inggris) 24 Jam Bersama Gaspar di IMDb