Terminal Bus Ghim Moh

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Koordinat: 1°18′41.0″N 103°47′21.0″E / 1.311389°N 103.789167°E / 1.311389; 103.789167

Terminal Bus Ghim Moh
锦茂巴士终站

Didirikan: 1986
Jumlah layanan: 4
Operator: SBS Transit

Terminal Bus Ghim Moh (Cina: 锦茂巴士终站) adalah sebuah terminal bus yang terletak di Ghim Moh di sepanjang Ghim Moh Road dengan parkiran bus kecil di belakang terminal. Terminal ini sekarang merupakan salah satu terminal era 1970-an yang masih berdiri. Saat itu banyak terminal yang dibangun di tepi jalan dengan loket kecil bagi sopir bus untuk melaporkan perjalanan mereka. Terminal bus ini memungkinkan naik dan turun bus di perhentian bus di tepi jalan. Terminal Ghim Moh melayani penduduk Buona Vista dan Ghim Moh, juga di kawasan perumahan Mount Sinai.

Dengan kemunculan SERS (Selective En-Bloc Redevelopment Scheme) di kawasan apartemen di sekitarnya, terminal ini akan ditutup dan operasinya digabungkan dengan Terminal Bus Buona Vista.

Layanan bus[sunting | sunting sumber]

Lihat pula: Rute bus di Singapura

Layanan Tujuan Catatan
Layanan Utama SBS Transit
92 Science Park Drive (Lingkar)
100 Persimpangan Bus Serangoon
111 Marina Centre (Lingkar)
Layanan Singkat SBS Transit
92B Science Park Drive Berujung di Blok 85