Taub Mumu

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Taub Mumu
Album studio karya Marcello Tahitoe
Dirilis14 Maret 2012
Direkam2011-2012
GenrePop, rock
LabelSony Music Entertainment Indonesia
Swara Sangkar Emas
Kronologi Marcello Tahitoe
Realistis/Idealis
(2009)Realistis/Idealis2009
Taub Mumu
(2012)
Jalur Alternatif
(2016)Jalur Alternatif2016

Taub Mumu merupakan album musik ketiga karya Marcello Tahitoe. Dirilis pada tahun 2012. Lagu utamanya ialah Yang Ku Nanti dijadikan lagu tema sinetron televisi Cinta Salsabilla dan Gak Kayak Mantanmu. Berbeda dari album sebelumnya, album ini hanya dijual di gerai KFC di seluruh Indonesia. Album ini merupakan album terakhir (hingga saat ini) ia menggunakan nama Ello sebagai nama panggung nya, dimana setelah itu ia menggunakan nama lahir nya, Marcello Tahitoe sebagai nama panggung nya.

Daftar lagu[sunting | sunting sumber]

  1. Yang Ku Nanti
  2. Selagi Bimbang
  3. Gak Kayak Mantanmu
  4. Aku Selalu Ada
  5. Jangan Kau Sesali
  6. Trauma
  7. Hadapi Dengan Senyuman
  8. Seperti Dulu
  9. Inilah Aku
  10. Kita Bisa Bersama
  11. Ayo Indonesia Bisa

Trivia[sunting | sunting sumber]

Nama album yang tergolong unik ini dikarenakan berasal dari pembalikan frasa "buat umum".

Pranala luar[sunting | sunting sumber]