Tanjung Grenville

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Tanjung Grenville (11°58′S 143°15′E / 11.967°S 143.250°E / -11.967; 143.250), merupakan sebuah tanjung kecil yang menghadap ke timur di sepajang pantai Semenanjung Tanjung York di Queensland, Australia. Letaknya antara Teluk Shelburne di utara dan Teluk Temple di selatan. Pemukiman terdekat adalah Weipa, Queensland, sepanjang pantai barat Tanjung York.

Bagian utara dari tanjung ini membentuk fase selatan Teluk Margaret, menuju barat Teluk Shelburne. Beberapa pulau kecil (dikenal sebagai Kepulauan Home) terletak di pantai timur, termasuk Pulau Hicks. Bersama di sisi selatan tanjung tersebut adalah Teluk Indian.

Sekitar 90 km ke timur dan timurlaut Tajung Greville adalah wilayah manajemen utara jauh Taman Laut Karang Penghalang Besar.

Foto udara & peta[sunting | sunting sumber]


Pranala luar[sunting | sunting sumber]