South Street (Manhattan)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

South Street di Manhattan terkenal karena pelabuhan lautnya yang juga disebut South Street Seaport.

Pada awal 1980-an, South Street dipugar dari statusnya yang diabaikan menjadi tempat wisata untuk menciptakan suasana yang sama seperti Inner Harbor di Baltimore.

Sebagian besar South Street berada di bawah FDR Drive, dikenal sebagai South Street Viaduct.