Piala Dunia FIFA 1930

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 6 April 2013 00.23 oleh EmausBot (bicara | kontrib) (Bot: Migrasi 63 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q48432)
Piala Dunia FIFA 1930
1er Campeonato Mundial de Football
Berkas:WorldCup1930lposter.jpg
Poster resmi Piala Dunia FIFA 1930
Informasi turnamen
Tuan rumahUruguay
Jadwal
penyelenggaraan
1330 Juli
Jumlah
tim peserta
13 (dari 3 konfederasi)
Hasil turnamen
Juara Uruguay (gelar ke-1)
Tempat kedua Argentina
Statistik turnamen
Jumlah
pertandingan
18
Jumlah gol70 (3,89 per pertandingan)
Jumlah
penonton
434.500 (24.139 per pertandingan)
Pencetak gol
terbanyak
Argentina Guillermo Stábile
(8 gol)

Piala Dunia FIFA yang pertama diselenggarakan pada tahun 1930. Kejuaraan ini diselenggarakan di Uruguay, juara Olimpiade saat itu. Uruguay menjadi juara yang pertama, mengalahkan Argentina di final dengan hasil 4–2.

Kualifikasi

Piala Dunia ini adalah satu-satunya yang tanpa melalui babak kualifikasi. Keikutsertaan tim hanya melalui undangan. Sangat sedikit tim dari Eropa yang mengikuti turnamen ini, karena susahnya perjalanan menyeberangi Samudra Atlantik. Dua bulan sebelum kompetisi dimulai, tidak ada satu negara pun di Eropa yang mau turut serta. Hanya berkat campur tangan dari Presiden FIFA saat itu, Jules Rimet barulah empat tim dari Eropa bergabung, yaitu: Belgia, Perancis, Rumania, dan Yugoslavia.

Ringkasan

Tiga belas tim peserta dibagi kepada empat grup, dan pertandingan pertama dilaksanakan pada 13 Juli di mana Perancis mengalahkan Meksiko dengan skor 4–1. Gol pertama Piala Dunia diciptakan oleh Lucien Laurent, sedangkan hat-trick pertama diciptakan pemain Amerika Serikat, Bert Patenaude saat melawan Paraguay. Empat pemenang grup, Argentina, Yugoslavia, Uruguay, dan Amerika Serikat, melaju ke babak gugur.

Pada babak semifinal, kedua pertandingan sama-sama berakhir 6–1, Argentina mengalahkan Amerika Serikat dan Uruguay mengalahkan Yugoslavia. Tidak ada perebutan tempat ketiga sehingga Amerika Serikat dan Yugoslavia dianggap sebagai juara ke 3 bersama.

Final Piala Dunia pertama berlangsung di Stadion Centenario, Montevideo, pada 30 Juli yang berakhir dengan kedudukan 4–2 untuk kemenangan Uruguay atas Argentina.Pada final itu,kedua finalis saling berdebat bahwa bola buatan mereka kualitas paling bagus(saat itu belum ada bola resmi,bola resmi baru ada tahun 1966). Akhirnya bola milik Argentina dipakai pada babak pertama,dan bola Uruguay pada babak kedua.

Tempat penyelenggaraan

Stadion Centenario menjadi tempat mayoritas penyelenggaraan pertandingan. 10 dari 18 pertandingan diselenggarakan di stadion ini.

Tiga stadion di ibu kota Uruguay, Montevideo menjadi tempat penyelenggaraan Piala Dunia pertama.

Stadion Kapasitas Pemakai Pertandingan
Stadion Centenario 100.000 Tim nasional, Peñarol dan Nacional 7 pertandingan babak penyisihan grup, 2 Semifinal, dan Final.
Stadion Gran Parque Central 22.000 Nacional 6 pertandingan babak penyisihan grup
Stadion Pocitos 20.000 Peñarol 2 pertandingan babak penyisihan grup

Hasil pertandingan

Babak penyisihan grup

Melaju ke babak gugur
Tersingkir dari turnamen

Grup 1

Tim Main M S K MG KG SG
Poin
 Argentina 3 3 0 0 10 4 +6 6
 Chili 3 2 0 1 5 3 +2 4
 Prancis 3 1 0 2 4 3 +1 2
 Meksiko 3 0 0 3 4 13 –9 0

Prancis  4–1  Meksiko
Lucien Laurent Gol 19'
Marcel Langiller Gol 40'
Andre Maschinot Gol 43' Gol 87'
(Laporan) Juan Carreno Gol 70'
Pocitos, Montevideo
Penonton: 1.000
Wasit: Domingo Lombardi (Uruguay)

Argentina  1–0  Prancis
Luisito Monti Gol 81' (Laporan)
Parque Central, Montevideo
Penonton: 3.000
Wasit: Almeida Rego (Brasil)

Chili  3–0  Meksiko
Guillermo Subiabre Gol 3' Gol 52'
Carlos Vidal Gol 65'
(Laporan)

Chili  1–0  Prancis
Guillermo Subiabre Gol 65' (Laporan)
Centenario, Montevideo
Penonton: 2.000
Wasit: Anibal Tejada (Uruguay)

Argentina  6–3  Meksiko
Guillermo Stabile Gol 8' Gol 17' Gol 80'
Adolfo Zumelzu Gol 12' Gol 55'
Francisco Varallo Gol 53'
(Laporan) Manuel Rosas Gol 42' (pen.) Gol 65'
Roberto Gayon Gol 75'
Centenario, Montevideo
Penonton: 5.000
Wasit: Ulises Saucedo (Bolivia)

Argentina  3–1  Chili
Guillermo Stabile Gol 12' Gol 39'
Mario Evaristo Gol 81'
(Laporan) Guillermo Subiabre Gol 15'
Centenario, Montevideo
Penonton: 1.000
Wasit: John Langenus (Belgia)

Grup 2

Tim Main M S K MG KG SG
Poin
 Yugoslavia 2 2 0 0 6 1 +5 4
 Brasil 2 1 0 1 5 2 +3 2
 Bolivia 2 0 0 2 0 8 –8 0

Yugoslavia  2–1  Brasil
Aleksandar Tirnanic Gol 21'
Ivan Bek Gol 30'
(Laporan) Preguinho Gol 62'

Yugoslavia  4–0  Bolivia
Ivan Bek Gol 60' Gol 67'
Blagoje Marjanovic Gol 65'
Djordje Vujadinovic Gol 85'
(Laporan)

Brasil  4–0  Bolivia
Moderato Gol 37' Gol 73'
Preguinho Gol 57' Gol 83'
(Laporan)
Centenario, Montevideo
Penonton: 1.200
Wasit: Thomas Balvay (Prancis)

Grup 3

Tim Main M S K MG KG SG
Poin
 Uruguay 2 2 0 0 5 0 5 4
 Rumania 2 1 0 1 3 5 –2 2
 Peru 2 0 0 2 1 4 –3 0

Rumania  3–1  Peru
Adalbert Desu Gol 1'
Stefan Barbu Gol 85'
Constantin Stanciu Gol 85'
(Laporan) Placido Galindo Kartu merah 54'
Luis Souza Gol 75'
Pocitos, Montevideo
Penonton: 300
Wasit: Alberto Warnken (Chili)

Uruguay  1–0  Peru
Hector Castro Gol 65' (Laporan)
Centenario, Montevideo
Penonton: 70.000
Wasit: John Langenus (Belgia)

Uruguay  4–0  Rumania
Pablo Dorado Gol 7'
Héctor Scarone Gol 26'
Peregrino Anselmo Gol 31'
Pedro Cea Gol 35'
(Laporan)
Centenario, Montevideo
Penonton: 80.000
Wasit: Almeida Rego (Brasil)

Grup 4

Tim Main M S K MG KG SG
Poin
 Amerika Serikat 2 2 0 0 6 0 +6 4
 Paraguay 2 1 0 1 1 3 –2 2
 Belgia 2 0 0 2 0 4 –4 0

Amerika Serikat  3–0  Belgia
Bart McGhee Gol 41', 45'
Bert Patenaude Gol 88'
(Laporan)
Parque Central, Montevideo
Penonton: 10.000
Wasit: Jose Macias (Argentina)

Amerika Serikat  3–0  Paraguay
Bert Patenaude Gol 10', 15', 50' (Laporan)

Paraguay  1–0  Belgia
Luis Vargas Pena Gol 40' (Laporan)

Babak gugur

 
SemifinalFinal
 
      
 
26 Juli 1930Montevideo
 
 
 Argentina6
 
30 Juli 1930Montevideo
 
 Amerika Serikat1
 
 Argentina2
 
27 Juli 1930Montevideo
 
 Uruguay4
 
 Uruguay6
 
 
 Yugoslavia1
 

Semifinal

Argentina  6–1  Amerika Serikat
Luisito Monti Gol 20'
Alejandro Scopelli Gol 56'
Guillermo Stabile Gol 69', 87'
Carlos Peucelle Gol 80', 85'
(Laporan) James Brown Gol 89'
Centenario, Montevideo
Penonton: 80.000
Wasit: John Langenus (Belgia)

Uruguay  6–1  Yugoslavia
Pedro Cea Gol 18', 67', 72'
Peregrino Anselmo Gol 20', 31'
Santos Iriarte Gol 61'
(Laporan) Branislav Sekulić Gol 4'
Centenario, Montevideo
Penonton: 93.000
Wasit: Almeida Rego (Brasil)

Final

Uruguay

Uruguay:
width="25" width="25"|
GK Enrique Ballesteros
DF Jose Nasazzi
DF Ernesto Mascheroni
MF Jose Andrade
MF Lorenzo Fernandez
MF Alvaro Gestido
FW Pablo Dorado
FW Hector Scarone
FW Hector Castro
FW Pedro Cea
FW Victoriano Santos Iriarte
Pelatih:
Uruguay Alberto Suppici
Argentina

Argentina:
width="25" width="25"|
GK Juan Botasso
DF Jose Della Torre
DF Fernando Paternoster
DF Juan Evaristo
MF Luisito Monti
MF Pedro Suarez
FW Carlos Peucelle
FW Francisco Varallo
FW Guillermo Stabile
FW Manuel Ferreira
FW Mario Evaristo
Pelatih:
Argentina Juan Jose Tramutola

Hasil akhir dan penghargaan

Hasil akhir

Piala Dunia FIFA
Juara Edisi Pertama
Lambang Asosiasi Tim Nasional Uruguay
 Uruguay
Gelar Pertama


Piala Dunia FIFA
Runner-up Edisi Pertama
Lambang Asosiasi Tim Nasional Argentina
 Argentina
Gelar Pertama


Posisi akhir

Posisi Tim Konfederasi
1  Uruguay CONMEBOL
2  Argentina CONMEBOL

Penghargaan

Sepatu Emas Sepatu Perak Sepatu Perunggu
Argentina Guillermo Stábile
( Argentina)
Uruguay José Pedro Cea
( Uruguay)
Amerika Serikat Bert Patenaude
( Amerika Serikat)
dan
Chili Guillermo Subiabre
( Chili)

Pencetak gol

1 gol

Pranala luar

Templat:Link FA Templat:Link GA Templat:Link FA Templat:Link FA